Berita , Nasional

Deretan Hal Janggal Sidang Fatia - Haris Hari ini, Hakim Bersikap Seksis?

profile picture Meilisa Jibrani
Meilisa Jibrani
Sidang Fatia - Haris hari ini
Luhut bersaksi dalam sidang Fatia - Haris hari ini. (Foto: Twitter/@bersihkan_Indo)

HARIANE – Sidang Fatia - Haris dan Luhut Binsar Panjaitan berlangsung hari ini di Pengadilan Negeri Jakarta Timur.

Sidang Fatia - Haris dan Luhut hari dinilai janggal karena adanya pembatasan ketat dan perlakuan hakim yang dinilai memihak.

Dalam sidang Fatia - Haris, terlapor disangkakan pasal pencemaran nama baik dalam Video Youtube yang membahas Tambang di Papua.

Deretan Hal Janggal Dalam Sidang Fatia-Haris Hari Ini

Sidang tersebut menghadirkan Luhut Binsar Panjaitan sebagai saksi atas dugaan pencemaran nama baik yang disangkakan kepada Haris Azhar dan Fathia.

Namun, masyarakat menilai ada beberapa kejanggalan dalam jalannya sidang hari ini. Kejanggalan tersebut diungkap oleh akun @bersihkan_Indo pada Kamis, 8 Juni 2023.

  • Penjagaan Ketat Aparat TNI-POLRI

Sidang kasus ini diduga dijaga lebih ketat karena banyak massa dan awak media yang dilarang masuk oleh aparat. Bayi dan lansia juga dilarang masuk dalam sesi sidang hari ini.

Bahkan, kuasa hukum Fatia – Haris juga sempat dihalangi masuk akibat pembatasan orang dalam ruang sidang.

  • Tanggal Sidang Diubah Atas Permintaan Kuasa Hukum Luhut
Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB