Berita , Nasional , Headline

Desain Uang Kertas Baru Emisi 2022, Cermati Agar Tidak Tertipu

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Desain Uang Kertas Baru Emisi 2022, Cermati Agar Tidak Tertipu
Desain Uang Kertas Baru Emisi 2022, Cermati Agar Tidak Tertipu
HARIANE – Desain uang kertas baru emisi 2022 telah diluncur sehari setelah Hari Ulang Tahun Republik Indonesia yang ke 77.
Desain uang kertas baru emisi 2022 sebaiknya diketahui karena terdapat perbedaan mencolok dengan desain uang kertas lama.
Mengetahui desain uang kertas baru emisi 2022 penting diketahui supaya terhindar dari berbagai penipuan maupun modus kejahatan berupa uang palsu.
Lantas bagaimana desain baru uang kertas emisi 2022 dari segi warna, ukuran serta gambar? Berikut ulasan selengkapnya.

Desain Uang Kertas Baru Emisi 2022

desain uang kertas baru emisi 2022
Desain bagian belakang ang kertas baru emisi 2022. (Youtube/Bank Indonesia)
Dilansir dari laman resmi BI, Pemerintah dan Bank Indonesia meluncurkan tujuh pecahan Uang Rupiah Kertas baru emisi 2022 pada Kamis, 18 Agustus 2022 di Jakarta.
Ketujuh pecahan Uang Rupiah Kertas Emisi 2022 tersebut terdiri dari pecahan Rp 1.000,Rp 2.000, Rp 5.000, Rp 10.000, Rp 20.000, Rp 50.000 dan Rp 100.000.
Sebagai tambahan, Pemerintah dan Bank Indonesia terakhir kali merilis tujuh pecahan Uang Rupiah Kertas baru pada 2016 yang lalu.
BACA JUGA : BI Luncurkan Uang Kertas Baru Tahun 2022, Mulai dari Rp 1.000 Hingga Rp 100.000
Kini pecahan Uang Rupiah Kertas baru Emisi 2022 secara resmi telah berlaku, dikeluarkan dan diedarkan di seluruh wilayah Indonesia.
Dilansir dari laman resmi Bank Indonesia yang diunggah pada 18 Agustus 2022, berikut ini adalah ke tujuh desain uang kertas baru emisi 2022.
desain uang kertas baru emisi 2022
Inilah 7 desain uang kertas baru emisi 2022 yang diluncurkan Bank Indonesia secara detil. (Website/BI)

Pecahan Rp 100.000

Ads Banner

BERITA TERKINI

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Minggu, 20 April 2025
Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Minggu, 20 April 2025
Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Minggu, 20 April 2025
Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Minggu, 20 April 2025
Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Minggu, 20 April 2025
Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Minggu, 20 April 2025
Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Minggu, 20 April 2025
4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Minggu, 20 April 2025