Berita , Pilihan Editor

Elon Musk Resmi Ambil Alih Twitter, Ini 2 Langkah Kontroversial yang Dilakukannya

profile picture Fadila Nur
Fadila Nur
Elon Musk Resmi Ambil Alih Twitter, Ini 2 Langkah Kontroversial yang Dilakukannya
Elon Musk Resmi Ambil Alih Twitter, Ini 2 Langkah Kontroversial yang Dilakukannya
HARIANE - Usai Elon Musk resmi ambil alih Twitter senilai 44 Miliar, dirinya membuat sejumlah langkah berani untuk perusahaan media sosial tersebut.
Seperti diwartakan The Guardian, salah satu kebijakan kontroversial yang diterapkan usai Elon Musk resmi ambil alih Twitter adalah memecat sejumlah eksekutif puncak perusahaan tersebut.
Imbasnya, CEO Twitter Parag Agrawal bersama para petinggi Twitter harus rela meninggalkan kursinya saat Elon Musk resmi ambil alih Twitter.
Tak hanya itu, banyak kebijakan kontroversial Elon Musk lainnya ketika dirinya berhasil mengakuisisi perusahaan tersebut.
BACA JUGA :
4 Fakta di Balik Elon Musk Gugat Balik Twitter yang Layak Diketahui

Langkah Berani Usai Elon Musk Resmi Ambil Alih Twitter

1. Memecat Petinggi Twitter

elon musk resmi ambil alih Twitter
Potret CEO Twitter yang Dipecat Elon Musk. (Foto; Twitter/zamirmohyedin)
Tak hanya CEO Parag Agrawal, Elon Musk juga dilaporkan memecat manajer keuangan, kepala kebijakan hukum, dan kepala keamanan Twitter.
Selain itu, ada isu yang mengatakan bahwa Elon Musk juga akan memecat 75% staf Twitter. Namun, Elon Musk membantah isu tersebut dan memaparkan bahwa dirinya tidak akan memecat sebagian besar staff.

2. Membatalkan Larangan Permanen Terhadap Donald Trump

elon musk ambil alih Twitter
Elon Musk Membatalkan Larangan Permanen Donald Trump di Twitter. (Foto: Unsplash)
Selain kebijakan tegas di atas, Musk juga menyatakan bahwa dirinya akan membatalkan larangan permanen Twitter terhadap Donald Trump yang sempat heboh beberapa waktu lalu.
Musk berpendapat, bahwa dirinya menjunjung tinggi absolut kebebasan berbicara terhadap semua orang.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Pesan Menkes Budi: Dewan Pengawas Harus Kawal Tugas Direksi RS dan Jaga RS ...

Pesan Menkes Budi: Dewan Pengawas Harus Kawal Tugas Direksi RS dan Jaga RS ...

Minggu, 19 Mei 2024 09:41 WIB
Disambut Luhut, Elon Musk Tiba di Bali untuk Resmikan Starlink

Disambut Luhut, Elon Musk Tiba di Bali untuk Resmikan Starlink

Minggu, 19 Mei 2024 09:22 WIB
Jam Berangkat KRL Solo 19-21 Mei 2024, Keberangkatan Pertama dari Stasiun Palur

Jam Berangkat KRL Solo 19-21 Mei 2024, Keberangkatan Pertama dari Stasiun Palur

Minggu, 19 Mei 2024 09:19 WIB
Jadwal KRL Jogja 19-21 Mei 2024, Jam Berangkat dari 3 Stasiun

Jadwal KRL Jogja 19-21 Mei 2024, Jam Berangkat dari 3 Stasiun

Minggu, 19 Mei 2024 09:18 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 19 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 19 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 19 Mei 2024 08:02 WIB
Ramalan Zodiak Senin 20 Mei 2024 Khusus untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, ...

Ramalan Zodiak Senin 20 Mei 2024 Khusus untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, ...

Minggu, 19 Mei 2024 07:42 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 19 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 19 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 19 Mei 2024 07:10 WIB
Ramalan Zodiak Senin 20 Mei 2024 Lengkap untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, ...

Ramalan Zodiak Senin 20 Mei 2024 Lengkap untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, ...

Minggu, 19 Mei 2024 05:55 WIB
Keberadaan Kapal Hilang Kontak Masih Belum Ditemukan, Petugas Terus Mencari Hingga Malam Hari

Keberadaan Kapal Hilang Kontak Masih Belum Ditemukan, Petugas Terus Mencari Hingga Malam Hari

Minggu, 19 Mei 2024 00:00 WIB
Pilkada Gunungkidul, 12 Orang Berebut Tiket dari Partai Gerindra

Pilkada Gunungkidul, 12 Orang Berebut Tiket dari Partai Gerindra

Sabtu, 18 Mei 2024 23:24 WIB