Gaya Hidup

Erick Thohir Request Garuda di Dadaku ke Drummer PNS: Kalau Tidak Merepotkan

profile picture Fatimah Nuraini
Fatimah Nuraini
Erick Tohir Request Garuda di Dadaku
Erick Thohir request Garuda di Dadaku ke drummer PNS. (Foto: TikTok/@desy_drummerpns)

HARIANEErick Thohir request Garuda di Dadaku ke drummer PNS yang piawai memainkan alat musik drum.

Sosok ibu-ibu tersebut diketahui bernama Desy Hariyanti yang merupakan PNS di Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu E-Perizinan (Siperda) Kabupaten Padangsidimpuan, Provinsi Sumatera Utara. 

Dirinya kerap memposting video bermain drum di media sosialnya. Tidak hanya lagu Indonesia, lagu luar negeri pun tidak jarang dibawakan oleh Desy.

Berkat kepiawaiannya tersebut, sosoknya menjadi viral dan dilirik oleh Menteri BUMN, Erick Thohir.

Erick Thohir Request Garuda di Dadaku ke Drummer PNS

Desy menjadi viral di media sosial berkat kemampuannya bermain drum. Salah satu videonya di TikTok berhasil dilirik oleh Menteri BUMN.

Erick Thohir request Garuda di Dadaku ciptaan Bank Netral lewat kolom komentar di TikTok. 

“Keren Bu. Request Netral Garuda di Dadaku kalau gak merepotkan. Trims,” tulis Erick Thohir.

Menanggapi hal tersebut, Desy langsung menyanggupi permintaan dari Erick Thohir. Video Desy memainkan lagu Garuda di Dadaku pun diposting di akun media sosialnya.

"Request Bapak @erickthohir. Izin Pak. Cover Drum lagunya @ntrl.official sudah siap," tulis akun Instagram @desy_drummerpns.

Selain di Instagram, Desy menggunggah video dirinya memainkan lagu Garuda di Dadaku di akun TikTok pribadinya.

Video tersebut pun kembali dikomentari oleh Erick Thohir yang memuji keahlian Desy.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Jadwal SIM Keliling Kota Bekasi Mei 2024, Hadir hingga Sabtu

Jadwal SIM Keliling Kota Bekasi Mei 2024, Hadir hingga Sabtu

Jumat, 03 Mei 2024 18:11 WIB
Hasil Pileg 2024, Ini Daftar 45 Anggota DPRD Bantul Baru

Hasil Pileg 2024, Ini Daftar 45 Anggota DPRD Bantul Baru

Jumat, 03 Mei 2024 18:04 WIB
Peringati Hardiknas, Disdikpora Bantul Gelar Bantul School Expo 2024 di Lapangan Parkir Timur ...

Peringati Hardiknas, Disdikpora Bantul Gelar Bantul School Expo 2024 di Lapangan Parkir Timur ...

Jumat, 03 Mei 2024 16:48 WIB
Wujud Syukur Panen Melimpah, Warga Giring Gelar Upacara Babad Dalan

Wujud Syukur Panen Melimpah, Warga Giring Gelar Upacara Babad Dalan

Jumat, 03 Mei 2024 16:38 WIB
Kemenangan RBL vs Aura MPL ID S13 Naikkan Posisi Tim Banteng Geser RRQ ...

Kemenangan RBL vs Aura MPL ID S13 Naikkan Posisi Tim Banteng Geser RRQ ...

Jumat, 03 Mei 2024 16:28 WIB
Hasil Pertandingan RBL vs Aura MPL ID S13, Vincett Bawa Tim Banteng Curi ...

Hasil Pertandingan RBL vs Aura MPL ID S13, Vincett Bawa Tim Banteng Curi ...

Jumat, 03 Mei 2024 16:22 WIB
Unit Baru Damkar Karangmojo Beroperasi, Pemerintah Tambah Armada dan Petugas Lapangan

Unit Baru Damkar Karangmojo Beroperasi, Pemerintah Tambah Armada dan Petugas Lapangan

Jumat, 03 Mei 2024 16:09 WIB
20 Event di Jogja Mei 2024 : Ada Festival Kuliner, Musik, hingga Olahraga

20 Event di Jogja Mei 2024 : Ada Festival Kuliner, Musik, hingga Olahraga

Jumat, 03 Mei 2024 15:45 WIB
Jadwal MPL ID S13 Week 7 Hari Pertama, Perebutan Playoff dan Juara Reguler ...

Jadwal MPL ID S13 Week 7 Hari Pertama, Perebutan Playoff dan Juara Reguler ...

Jumat, 03 Mei 2024 14:46 WIB
Jogja Terasa Panas Saat Malam Hari, Ternyata ini Penyebabnya

Jogja Terasa Panas Saat Malam Hari, Ternyata ini Penyebabnya

Jumat, 03 Mei 2024 14:44 WIB