Berita , Nasional , Kesehatan

Fajri Pria Obesitas 300 Kg Meninggal, Dokter RSCM Beberkan Kesulitan Tangani Korban

profile picture Meilisa Jibrani
Meilisa Jibrani
Fajri pria obesitas 300 kg meninggal
Sosok Fajri pria obesitas 300 kg meninggal dunia di RSCM pada 22 Juni 2023. (Foto: Twitter/@PGBetOfficial)

HARIANE - Fajri pria obesitas 300 kg meninggal dunia hari ini, 22 Juni 2023 di Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo pada sekitar pukul 01.00 WIB. 

Sebelum Fajri  pria obesitas 300 kg meninggal dunia, pihak RSCM telah mengerahkan 9 dokter spesialis dan 20 orang tenaga tambahan untuk membantu proses perawatan almarhum Fajri. 

Berita duka Fajri  pria obesitas 300 kg meninggal dunia tersebut disampaikan langsung lewat rilis resmi RSCM. 

Klarifikasi Dokter RSCM soal Fajri Pria Obesitas 300 Kg Meninggal

Menurut kepala tim medis yang menangani Fajri selama 15 hari di RSCM, almarhum telah dalam kondisi lanjutan saat tiba pada 9 Juni lalu. 

Terlebih, almarhum Fajri sebenarnya sudah disarankan ke rumah sakit sejak mengalami infeksi di kaki kanan beberapa bulan lalu. 

Namun, pasien menolak ditangani medis. Hingga pada 9 Juni lalu, pasien ambruk dan dibawa ke RSCM.

“Jadi, saat datang ke RSCM sudah dalam kondisi tidak baik,” ujar tim dokter.  

Tim medis yang menangani almarhum Fajri sendiri terdiri dari 9 dokter spesialis mulai dari ginjal, kulit, hingga neurologis. 

Pihak RSCM juga menyebut perlu tenaga tambahan sebanyak 20 orang hanya untuk membantu Fajri memiringkan badan selama perawatan. 

Sebelum Fajri pria obesitas 300 kg meninggal dunia, dokter menyebut adanya kondisi sepsis dimana tubuh merespon terhadap infeksi yang berat dan kemudian menyebabkan gagal fungsi beberapa organ. 

Adanya kondisi sepsis ini membuat almarhum Fajri mengalami gangguan organ dalam seperti ginjal, paru-paru, hingga pencernaan. 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Hindari Pemotor Menyeberang, Mobil Mewah Alami Kecelakaan di Kulon Progo

Hindari Pemotor Menyeberang, Mobil Mewah Alami Kecelakaan di Kulon Progo

Jumat, 03 Mei 2024 22:45 WIB
Hadapi Masalah Ketenagakerjaan, Pemkab Kulon Progo Gelar Pelatihan

Hadapi Masalah Ketenagakerjaan, Pemkab Kulon Progo Gelar Pelatihan

Jumat, 03 Mei 2024 22:08 WIB
Review BTR vs Dewa United MPL ID S13, Tim Pertama yang Lolos ke ...

Review BTR vs Dewa United MPL ID S13, Tim Pertama yang Lolos ke ...

Jumat, 03 Mei 2024 21:43 WIB
Kakak Beradik Jadi Tersangka Pembunuhan Wanita dalam Koper, ini Peran Pelaku

Kakak Beradik Jadi Tersangka Pembunuhan Wanita dalam Koper, ini Peran Pelaku

Jumat, 03 Mei 2024 21:19 WIB
Hasil Pertandingan BTR vs Dewa United MPL ID S13, Sang Pemuncak Klasemen Curi ...

Hasil Pertandingan BTR vs Dewa United MPL ID S13, Sang Pemuncak Klasemen Curi ...

Jumat, 03 Mei 2024 21:15 WIB
Warna Cerah Batik Farras Diminati Anak Muda, Dipasarkan Sampai Mancanegara

Warna Cerah Batik Farras Diminati Anak Muda, Dipasarkan Sampai Mancanegara

Jumat, 03 Mei 2024 20:27 WIB
Sah, Hari Jadi Kabupaten Gunungkidul Berubah Menjadi 4 Oktober

Sah, Hari Jadi Kabupaten Gunungkidul Berubah Menjadi 4 Oktober

Jumat, 03 Mei 2024 20:11 WIB
Kulon Progo Tuan Rumah Lomba MTQ, Ini Tiga Lokasi Penyelenggaraannya

Kulon Progo Tuan Rumah Lomba MTQ, Ini Tiga Lokasi Penyelenggaraannya

Jumat, 03 Mei 2024 20:07 WIB
Sri Sultan Ajukan Pembentukan Dinas Baru, Bakal Urusi Hal Ini

Sri Sultan Ajukan Pembentukan Dinas Baru, Bakal Urusi Hal Ini

Jumat, 03 Mei 2024 19:58 WIB
Aktivis Jogja Laporkan Pj Walikota Atas Penumpukan Baliho ILM Disejumlah Titik

Aktivis Jogja Laporkan Pj Walikota Atas Penumpukan Baliho ILM Disejumlah Titik

Jumat, 03 Mei 2024 19:22 WIB