Berita , D.I Yogyakarta
Fasilitasi Penyandang Disabilitas untuk Mandiri Secara Ekonomi, BAZNAS Resmikan ZCoffee Hening di Yogyakarta
Wahyu Turi
Peresmian ZCoffee Hening di MPP Yogyakarta. (Foto: Istimewa)
Ia juga berharap program ini dapat terus berkembang dan menjadi inspirasi bagi daerah lain untuk menciptakan program pemberdayaan serupa.
Sementara itu, Direktur Bank BPD DIY, Santoso Rohmad, menyampaikan bahwa pihaknya merasa bangga dapat mendukung pemberdayaan penyandang disabilitas melalui usaha produktif seperti ini.
"Kami melihat usaha ini bukan hanya sekadar bisnis, tetapi juga sebagai investasi sosial yang memberikan manfaat jangka panjang. Dengan lokasi strategis dan jumlah pengunjung yang tinggi setiap harinya, ZCoffee Hening memiliki prospek cerah untuk berkembang menjadi usaha inklusif yang mandiri," pungkas Santoso.****