Berita , Headline

Hari Libur Nasional 2022, Catat Penetapan Pemerintah Indonesia Terbaru Ini

profile picture Riza Marzuki
Riza Marzuki
Hari Libur Nasional 2022, Catat Penetapan Pemerintah Indonesia Terbaru Ini
Pemerintah telah menetapkan hari libur nasional tahun 2022 meskipun belum diatur untuk cuti bersama. (ilustrasi: Pexels/ Olya)
HARIANE - Memasuki tahun 2022 ada baiknya mencermati daftar hari libur nasional yang telah ditetapkan oleh Pemerintah Indonesia.
Hari libur nasional 2022 ini sudah ditetapkan oleh pemerintah dalam surat keputusan bersama kementerian.
Setidaknya sudah ada 16 hari libur nasional tahun 2022 yang telah ditetapkan oleh Pemerintah Indonesia.
Hari libur nasional itu ditetapkan melalui Surat Keputusan Bersama Menteri Agama, Menteri Ketenagakerjaan, Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 963 Tahun 2021, Nomor 3 Tahun 2021, Nomor 4 Tahun 2021 tentang Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2022.
BACA JUGA : Ganti Tahun Ganti Harga, Berikut Harga Rokok di Tahun 2022 Setelah Kenaikan Cukai 12 Persen
Berikut hari libur nasional tahun 2022 yang telah ditetapkan:
1 Januari 2022: Tahun Baru 2022 Masehi
1 Februari 2022: Tahun Baru Imlek 2573 Kongzili
28 Februari 2022: Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW
3 Maret 2022: Hari Suci Nyepi Tahun Baru Saka 1944
15 April 2022: Wafat Isa Almasih
1 Mei 2022: Hari Buruh Internasional
23 Mei 2022: Hari Raya Idul Fitri 1443 Hijriyah
Ads Banner

BERITA TERKINI

Tak Ada Timbunan Sampah, Pemkot Yogya Mulai Gulirkan Pengelolaan Sampah Secara Real Time

Tak Ada Timbunan Sampah, Pemkot Yogya Mulai Gulirkan Pengelolaan Sampah Secara Real Time

Rabu, 16 April 2025
Uang Palsu Beredar di Pasar, Ini Yang Dilakukan Polisi

Uang Palsu Beredar di Pasar, Ini Yang Dilakukan Polisi

Rabu, 16 April 2025
Perempuan Asal Semarang Nekat Ceburkan diri ke Laut Pantai Baru Srandakan Bantul, Ternyata ...

Perempuan Asal Semarang Nekat Ceburkan diri ke Laut Pantai Baru Srandakan Bantul, Ternyata ...

Rabu, 16 April 2025
Ditolak Warga karena Bau, Begini Tanggapan Peternak Babi di Plumutan Bambanglipuro

Ditolak Warga karena Bau, Begini Tanggapan Peternak Babi di Plumutan Bambanglipuro

Rabu, 16 April 2025
Modus Dokter Obgyn Garut saat Lecehkan Korbannya : Iming-iming USG Gratis

Modus Dokter Obgyn Garut saat Lecehkan Korbannya : Iming-iming USG Gratis

Rabu, 16 April 2025
Pasca Dipecat Atas Kasus Perselingkuhan, Pegawai di Gunungkidul Ajukan Banding

Pasca Dipecat Atas Kasus Perselingkuhan, Pegawai di Gunungkidul Ajukan Banding

Rabu, 16 April 2025
Puluhan Remaja Serang Pemukiman di Jatinegara, Warga Luka-Luka

Puluhan Remaja Serang Pemukiman di Jatinegara, Warga Luka-Luka

Rabu, 16 April 2025
Hati-hati! Uang Palsu Beredar di Pasar Playen Gunungkidul

Hati-hati! Uang Palsu Beredar di Pasar Playen Gunungkidul

Rabu, 16 April 2025
Lecehkan Pasien saat USG, Oknum Dokter Obgyn di Garut Ditangkap Polisi

Lecehkan Pasien saat USG, Oknum Dokter Obgyn di Garut Ditangkap Polisi

Rabu, 16 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Rabu 16 April 2025 Naik Rp 20 Ribu, ...

Harga Emas Antam Hari ini Rabu 16 April 2025 Naik Rp 20 Ribu, ...

Rabu, 16 April 2025