Berita , Jabar

Heboh WNA Bunuh Mertua di Kota Banjar, Motif Pelaku Masih Diselidiki

profile picture Edmundus Roke Wea
Edmundus Roke Wea
Heboh WNA Bunuh Mertua di Kota Banjar, Motif Pelaku Masih Diselidiki
WNA bunuh mertua di Kota Banjar telah ditangkap Polres Banjar. (Foto: Instagram/mediahits_kotabanjar)

HARIANE-Warga Jawa Barat dihebohkan dengan insiden WNA bunuh mertua di Kota Banjar pada Minggu, 24 September 2023 sekitar pukul 11.00 WIB di rumah mertuanya sendiri.

Pembunuhan mertua oleh WNA itu terjadi di rumah korban yang berada di Dusun Randegan, Desa Raharja, Kecamatan Purwaharja, Kota Banjar, Jawa Barat.

Pelaku yang diketahui memeluk agama Islam itu merupakan warga Amerika Serikat dan saat ini sudah diamankan di Polres Banjar untuk dilakukan pemeriksaan.

WNA Bunuh Mertua di Kota Banjar, Pelaku Sudah Diamankan

Heboh WNA Bunuh Mertua di Kota Banjar, Motif Pelaku Masih Diselidiki
Pihak kepolisian masih mendalami motif pembunuhan tersebut. (Ilustrasi: Freepik/freepik)

Dilansir dari PMJ News bahwa Polres Banjar saat ini sudah mengamankan seorang pelaku pembunuhan di Dusun Randegan, Purwaharja, Kota Banjar.

Pelaku diketahui bernama Arthur Leigh Welohr (ALW) merupakan warga Amerika Serikat, membunuh korban yang diketahui bernama Agus yang merupakan mertuanya sendiri.

“Yang bersangkutan sudah diamankan dan ditahan di Polres Banjar, dan penyidikan kasusnya sedang berjalan,” ujar Kabid Humas Polda Jawa Barat Kombes Pol Ibrahim Tompo.

Proses pemeriksaan sedang berlangsung oleh Polres Banjar dan jika menemukan kemajuan hasil penyidikan akan segera dirilis.

Sementara berdasarkan informasi dari Instagram @mediahits_kotabanjar, bahwa Arthur Leigh Welohr (ALW) merupakan warga San Francisco, Amerika Serikat yang tinggal bersama istri dan mertuanya di Dusun Randegan, Purwaharja, Kota Banjar.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB