Berita

Insiden Katering Haji Telat Antar Makanan Jamaah, Menag : Tindak Tegas

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Insiden Katering Haji Telat Antar Makanan Jamaah, Menag : Tindak Tegas
Insiden Katering Haji Telat Antar Makanan Jamaah, Menag : Tindak Tegas
Selain masalah pegawai, pemilik katering juga mengaku sempat terjebak macet ketika hendak mengantar makanan jamaah.
Bagi kita tidak bisa alasan seperti itu. Dikontrak sudah jelas tidak bisa terlambat. Ini harus dievaluasi,” ungkapnya.
Saat datang ke Katering tersebut, Gus Men juga sempat menemukan bahwa kebersihan katering dinilai kurang. Terlihat pada pegawai tidak mengenakan penutup kepala, pakaian lengan panjang dan kaos tangan saat memasak.
Saya ingin memastikan selain tepat waktu juga sehat. Saya lihat di berbagai katering mereka pakai baju panjang, pakai penutup kepala, masker dan penutup tangan. Ini tadi saya lihat pakai lengan pendek,” ujar Gus Men.
Usai melakukan pengecekan, Gus Men langsung memerintahkan Dirjen Penyelenggara Haji dan Umrah (PHU) untuk mengevaluasi katering tersebut.
BACA JUGA : Catat! Inilah Daftar Kloter dan Jadwal Jamaah Haji Pulang ke Indonesia pada 15 Juli 2022
Kita minta evaluasi lagi. Sesuaikan dengan kontrak supaya kalau nggak perform apa boleh buat akan kita sanksi tegas katering ini. Sudah dua kali dikasih peringatan.
Sekali melakukan ya sudah putus kontraknya. Saya minta tim pelaksana tegas karena ini terkait jamaah,” pungkas Gus Men.
Sebagai tambahan, layanan katering masih bisa dinikmati oleh jamaah haji Indonesia meskipun fase puncak haji atau Armuzna telah selesai.
Demikian tindakan yang diambil oleh Menag terkait insiden katering haji telat antar makanan yang sempat terjadi dua kali. ****
Ads Banner

BERITA TERKINI

Hasil Laga EVOS Glory vs ONIC MPL ID S13, Tim Macan Biru Tumbangkan ...

Hasil Laga EVOS Glory vs ONIC MPL ID S13, Tim Macan Biru Tumbangkan ...

Jumat, 19 April 2024 19:48 WIB
Sugiyartono, Jurnalis Nasional Ini Digadang Bakal Meramaikan Bursa Pilkada Gunungkidul

Sugiyartono, Jurnalis Nasional Ini Digadang Bakal Meramaikan Bursa Pilkada Gunungkidul

Jumat, 19 April 2024 18:14 WIB
Gerindra Gunungkidul Usulkan Nama Sumanto Jadi Bacalon Bupati Gunungkidul

Gerindra Gunungkidul Usulkan Nama Sumanto Jadi Bacalon Bupati Gunungkidul

Jumat, 19 April 2024 18:11 WIB
Rebellion Esports Menang Atas Geek Fam, Rookie Goldlaner Mereka Jadi Sorotan

Rebellion Esports Menang Atas Geek Fam, Rookie Goldlaner Mereka Jadi Sorotan

Jumat, 19 April 2024 16:53 WIB
Kedudukan Kembali Imbang, Laga Geek Fam vs Rebellion Esports MPL ID S13 Memasuki ...

Kedudukan Kembali Imbang, Laga Geek Fam vs Rebellion Esports MPL ID S13 Memasuki ...

Jumat, 19 April 2024 16:43 WIB
Kasus Dokter Mogok Kerja di Korea, Pemerintah Mulai Melunak Pasca Kalah Pemilu

Kasus Dokter Mogok Kerja di Korea, Pemerintah Mulai Melunak Pasca Kalah Pemilu

Jumat, 19 April 2024 16:07 WIB
DPD Golkar Bantul Buka Pendaftaran Bakal Cabup dan Cawabup, Ini Kriteria Yang Dicari

DPD Golkar Bantul Buka Pendaftaran Bakal Cabup dan Cawabup, Ini Kriteria Yang Dicari

Jumat, 19 April 2024 15:43 WIB
Update Kasus Penemuan Mayat Wanita Terbungkus Plastik di Sukoharjo

Update Kasus Penemuan Mayat Wanita Terbungkus Plastik di Sukoharjo

Jumat, 19 April 2024 15:42 WIB
Hasil Laga Geek Fam vs Rebellion Esports MPL ID S13, Moskov Dee Kejutkan ...

Hasil Laga Geek Fam vs Rebellion Esports MPL ID S13, Moskov Dee Kejutkan ...

Jumat, 19 April 2024 15:42 WIB
Prediksi Laga EVOS Glory vs ONIC MPL ID S13, Perubahan Roster Kedua Tim ...

Prediksi Laga EVOS Glory vs ONIC MPL ID S13, Perubahan Roster Kedua Tim ...

Jumat, 19 April 2024 15:30 WIB