Berita , D.I Yogyakarta , Wisata
Simak Jadwal Jogja International Kite Festival 2023, Perebutkan Piala Raja Hamengku Buwana X
Ahmad Faizal
Lomba Jogja International Kite Festival 2019 (Foto : Instagram/visitingjogja)
Wisata pantai khususnya pantai selatan di Yogyakarta diharapkan agar lebih dikenal di manca negara, sehingga Yogyakarta akan menjadi mercusuar pariwisata dunia.
Dilain sisi terdapat juga lomba foto yang diadakan oleh Jogja International Kite Festival (JIKF) yang memulai pendaftaran hingga 14 Juli 2023.
Biaya pendaftaran lomba foto ini sebesar Rp. 300.000 di lokasi Pantai Parangkusumo, Bantul.
Untuk mengikuti lomba foto JIKF harus memenuhi syarat dan ketentuan yang ditetapkan untuk merebutkan juara yang mendapatkan hadiah berupa sertifikat, piala dan uang pembinaan.
Itulah tadi jadwal Jogja International Kite Festival 2023 yang di selenggarakan di Pantai Parangkusumo, Bantul, Yogyakarta.****