Berita , D.I Yogyakarta

Jadwal Pemadaman Listrik Jogja Rabu 4 Oktober 2023, 3 Wilayah Ini Siap-siap Mati Sampai Siang

profile picture Edmundus Roke Wea
Edmundus Roke Wea
Jadwal Pemadaman Listrik Jogja Rabu 4 Oktober 2023, 3 Wilayah Ini Siap-siap Mati Sampai Siang
Jadwal pemadaman listrik Jogja Rabu 4 Oktober 2023. (Ilustrasi: Freepik/evening_tao)

HARIANE-Berikut jadwal pemadaman listrik Jogja Rabu 4 Oktober 2023 yang bisa dipantau warga DIY khususnya wilayah yang terdampak agar bisa berjaga-jaga.

Pemadaman listrik di Jogja yang akan dilakukan pada 4 Oktober 2023 melanda beberapa wilayah di Sleman, Wates, dan Sedayu.

Pemadaman tersebut selain untuk pemeliharaan jaringan juga untuk perubahan konstruksi pengamanan jaringan JTM (Bangunan & ROW).

Jadwal Pemadaman Listrik Jogja Hari Ini Rabu 4 Oktober 2023

Jadwal Pemadaman Listrik Jogja Rabu 4 Oktober 2023, 3 Wilayah Ini Siap-siap Mati Sampai Siang
Pemadaman listrik dilakukan untuk pemeliharaan jaringan dan perbaikan. (Ilustrasi: Freepik/pvproductions)

Berdasarkan infiormasi yang dirilis oleh PLN Jogja bahwa pada 4 Oktober 2023 beberapa wilayah akan mengalami pemadaman listrik mulai pukul 10.00 WIB.

Oleh karena itu para warga dari wilayah yang terdampak agar bisa mempersiapkan atau berjaga-jaga jika pada waktu tersebut akan ada mati listrik. 

Pihak PLN juga mengimbau warga untuk selalu menjaga keamanan dan kenyamanan segala hal yang berkaitan dengan listrik. Berikut hal-hal yang perlu diperhatikan warga;

1. Jangan mendirikan bangunan, tiang antena, baliho berdekatan dengan jaringan listrik (jarak aman min.2,5 meter dari jaringan listrik).

2. Jangan bermain layang-layang di bawah/ dekat jaringan listrik

Ads Banner

BERITA TERKINI

Tanggapi Laporan Bupati Gunungkidul, Polisi Langsung Tetapkan Tersangka

Tanggapi Laporan Bupati Gunungkidul, Polisi Langsung Tetapkan Tersangka

Selasa, 15 Juli 2025
Tampung 275 Siswa, Sekolah Rakyat Menengah Atas 19 Bantul Mulai Difungsikan

Tampung 275 Siswa, Sekolah Rakyat Menengah Atas 19 Bantul Mulai Difungsikan

Senin, 14 Juli 2025
Program Cek Kesehatan Gratis di Sekolah Rakyat, Ada Cek Gigi hingga Pemetaan Bakat

Program Cek Kesehatan Gratis di Sekolah Rakyat, Ada Cek Gigi hingga Pemetaan Bakat

Senin, 14 Juli 2025
Penderita Kanker Meningkat, UGM Dorong Pendekatan Kolaboratif Lewat Summer Course

Penderita Kanker Meningkat, UGM Dorong Pendekatan Kolaboratif Lewat Summer Course

Senin, 14 Juli 2025
Penyelenggaraan Haji 2025 Selesai, Tapi 40 Jemaah Masih di Rawat di Saudi

Penyelenggaraan Haji 2025 Selesai, Tapi 40 Jemaah Masih di Rawat di Saudi

Senin, 14 Juli 2025
Bupati Gunungkidul Laporkan Pria yang Mengaku Orang Kepercayaannya untuk Menipu

Bupati Gunungkidul Laporkan Pria yang Mengaku Orang Kepercayaannya untuk Menipu

Senin, 14 Juli 2025
Jumlah Kunjungan Wisatawan di Bantul Menurun saat Libur Sekolah, Dispar Ungkap Penyebabnya

Jumlah Kunjungan Wisatawan di Bantul Menurun saat Libur Sekolah, Dispar Ungkap Penyebabnya

Senin, 14 Juli 2025
Kemenkop dan Kementerian PKP Dorong Pembangunan Perumahan Berbasis Koperasi

Kemenkop dan Kementerian PKP Dorong Pembangunan Perumahan Berbasis Koperasi

Senin, 14 Juli 2025
Hari Pertama Masuk Sekolah, SMP di Gunungkidul Kekurangan Murid Baru

Hari Pertama Masuk Sekolah, SMP di Gunungkidul Kekurangan Murid Baru

Senin, 14 Juli 2025
PPA Bantul Catat 7 Kasus Kekerasan Seksual pada Anak Sepanjang 2025, Sebagian Sulit ...

PPA Bantul Catat 7 Kasus Kekerasan Seksual pada Anak Sepanjang 2025, Sebagian Sulit ...

Senin, 14 Juli 2025