Berita , D.I Yogyakarta

Kecelakaan di Wates Jogja Hari ini, Pemotor Tewas Ditempat Usai Hantam Bus

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
kecelakaan di Wates Jogja
Insiden kecelakaan di Wates Jogja pada Satu 3 Juni 2023. (Instagram/merapi_uncover)

HARIANE – Terjadi insiden kecelakaan di Wates Jogja pada hari ini Sabtu 3 Juni 2023.

Kecelakaan maut yang melibatkan satu unit sepeda motor serta bus ALS tersebut terjadi sekitar pukul 15.30 WIB.

Dalam insiden tersebut, pemotor yang mengendarai motor dengan nomor polisi AB 5210 EJ tersebut tewas seketika.

Kronologi Kecelakaan di Wates Jogja Hari ini

Berdasarkan informasi yang berhasil dihimpun dari Instagram Merapi Uncover, kecelakaan di Wates Jogja berawal saat motor melaju dari arah barat menabrak bus yang sedang berhenti.

Bus tersebut berhenti lantaran lampu lalu lintas yang tak jauh dari Jalan Khudori, Wates, Kulon Progo sedang menunjukkan tanda berhenti alias menyala merah.

Mirisnya, pemotor langsung tewas ditempat dan kendaraannya mengalami kerusakan di beberapa bagian.

Bahkan dari foto yang beredar, sejumlah puing-puing body motor juga terlihat berserakan di jalan tak jauh dari jasad korban.

Usai kejadian tersebut, tim gabungan dari aparat kepolisian setempat dan anggota PMI mendatangi lokasi untuk melakukan evakuasi terhadap jasad korban.

kecelakaan di Wates Jogja
Posisi bus dan korban kecelakaan di Jalan Khudori, Wates, Kulon Progo. (Instagram/merapi_uncover)

Korban yang belum diketahui identitas serta asalnya itu selanjutnya dibawa ke RSUD Wates dengan menggunakan mobil ambulan PMI.

Beberapa orang yang didiga warga sekitar juga tampak berdiri dari lokasi jasad korban tergeletak untuk menyaksikan proses evakuasi.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025
Tertunduk Lesu, Begini Pengakuan Pelaku Pelecehan di Stasiun Tanah Abang

Tertunduk Lesu, Begini Pengakuan Pelaku Pelecehan di Stasiun Tanah Abang

Kamis, 17 April 2025
Sebulan Buron, Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Berhasil Ditangkap

Sebulan Buron, Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Berhasil Ditangkap

Kamis, 17 April 2025
Pria Asal Palembang Ditemukan Meninggal Dunia di Perairan Pantai Gunungkidul

Pria Asal Palembang Ditemukan Meninggal Dunia di Perairan Pantai Gunungkidul

Kamis, 17 April 2025