Berita , Gaya Hidup

Kim Kardashian dan Pete Davidson Putus Setelah 9 Bulan Pacaran, Apa Penyebabnya?

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Kim Kardashian dan Pete Davidson Putus Setelah 9 Bulan Pacaran, Apa Penyebabnya?
Kim Kardashian dan Pete Davidson Putus Setelah 9 Bulan Pacaran, Apa Penyebabnya?
HARIANE – Kim Kardashian dan Pete Davidson putus setelah menjalin hubungan selama sembilan bulan.
Kabar Kim Kardashian dan Pete Davidson putus mengejutkan beberapa pihak. Apalagi banyak yang menganggap kalau hubungan asmara keduanya terlihat manis.
Lantas apa penyebab Kim Kardashian dan Pete Davidson putus? Benarkah hal ini ada hubungannya dengan mantan suami Kim, Kanye West?

Penyebab Kim Kardashian dan Pete Davidson Putus

Kabar mengejutkan datang dari Kim Kardashian yang kisah asmaranya bersama Pete Davidosn kandas ditengah jalan.
Sebagai tambahan, Kim Kardashian dan Pete Davidson pertama kali dikabarkan berkencan pada November 2021.
Orang terdekat Kim menyatakan kalau keduanya terlihat sangat bahagia dengan keputusan mereka saat itu untuk berkencan.
BACA JUGA : Kim Kardashian Cerai dengan Kanye West dan Resmi Menyandang Status Lajang
Meskipun Kim mengaku dia tak begitu menganggap serius hubungannya dengan Pete, namun ia mengatakan akan setia dan tidak mencari orang lain.
Sayangnya, kabar membahagiakan tersebut sempat ternodai lantaran mantan suami dari Kim Kardashian, Kanye West secara terang-terangan mengaku tak suka dengan Pete.
Pete Davidson juga berusaha untuk mengambil hati anak-anak Kim agar mereka bisa akrab dengan dirinya. Ia juga pernah menjadi cameo di show milik keluarga Kardashian yang tayang di Hulu.
Sayangnya kabar kencan Kim dan Pete yang menghebohkan publik kala itu tak disukai oleh mantan suami Kim, yaitu Kanye West.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB