Berita

Klarifikasi Pengendara Motor Menakuti Anak SD yang Viral: Hanya Refleks dan Tidak Sengaja

profile picture Feni Amelia
Feni Amelia
Klarifikasi Pengendara Motor Menakuti Anak SD yang Viral: Hanya Refleks dan Tidak Sengaja
Klarifikasi Pengendara Motor Menakuti Anak SD yang Viral: Hanya Refleks dan Tidak Sengaja
HARIANE - Rekaman video dua orang pengendara motor menakuti anak SD pada Rabu, 16 November 2022 kini berujung klarifikasi.
Dua orang pengendara motor menakuti anak SD tersebut akhirnya memberikan pernyataan klarifikasi atas tindakan yang dilakukan.
Sebelumnya, pengendara motor menakuti anak SD tersebut dengan cara seolah-olah ingin menculik anak-anak SD yang bersangkutan.
Hal ini terlihat dalam video yang diunggah oleh akun Instagram @fakta.indo pada Rabu, 16 November 2022 lalu.
Dalam video tersebut, kedua pengendara motor yang merupakan perempuan melakukan aksi menakut-nakuti anak-anak SD dengan menculik mereka.
BACA JUGA : Viral ! Video Anak SD yang Kutuan Sedang Dibersihkan Oleh Gurunya, Tindakannya Mendapat Pujian Dari Warganet
"Tak culik mau gak? Tak culik mau gak? Yuk, yuk Dek," ujar pengendara motor.
Aksinya tersebut membuat anak SD yang ditakut-takuti berlari menghindari kedua pengendara motor tersebut.
Tak menyerah, pengendara motor tersebut turut menjalankan motornya mengejar anak-anak SD yang bersangkutan.
Pengendara motor menakuti anak SD
Aksi pengendara motor menakuti anak SD di jalan. (Foto: tangkap layar/@fakta.indo)
Pengendara motor tersebut tetap berbicara seolah-olah ingin menculik anak SD hingga anak-anak SD tersebut ketakutan.
Kemudian, pengendara motor pun pergi sembari tertawa atas aksi jahil yang telah mereka lakukan.
Video tersebut lantas menimbulkan komentar pedas dari publik yang menganggap aksi menakut-nakuti anak SD sebagai sebuah candaan.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 27 April 2024, Berdurasi 3 Jam

Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 27 April 2024, Berdurasi 3 Jam

Sabtu, 27 April 2024 09:16 WIB
3 Pelaku Pelecehan Seksual Anak di Demak Ditangkap, Begini Motif dan Kronologinya

3 Pelaku Pelecehan Seksual Anak di Demak Ditangkap, Begini Motif dan Kronologinya

Sabtu, 27 April 2024 09:16 WIB
Viral Fenomena Awan Unik di Jogja, BMKG Beri Penjelasan

Viral Fenomena Awan Unik di Jogja, BMKG Beri Penjelasan

Sabtu, 27 April 2024 07:33 WIB
Dampak Hujan Deras di Gunungkidul, Sungai Meluap hingga Pohon Tumbang Menimpa Rumah Warga

Dampak Hujan Deras di Gunungkidul, Sungai Meluap hingga Pohon Tumbang Menimpa Rumah Warga

Sabtu, 27 April 2024 06:54 WIB
Evoria Movement : Eksperimen dan Eksplorasi Kekayaan Intelektual

Evoria Movement : Eksperimen dan Eksplorasi Kekayaan Intelektual

Sabtu, 27 April 2024 05:41 WIB
Wujud Melestarikan Budaya Lokal, Disbud Kota Yogya Gelar Pawiyatan Pantacara secara Intensif

Wujud Melestarikan Budaya Lokal, Disbud Kota Yogya Gelar Pawiyatan Pantacara secara Intensif

Jumat, 26 April 2024 20:48 WIB
RRQ Hoshi Pecah Losestreak dan Naik ke Posisi 6 Klasemen Sementara MPL ID ...

RRQ Hoshi Pecah Losestreak dan Naik ke Posisi 6 Klasemen Sementara MPL ID ...

Jumat, 26 April 2024 20:26 WIB
Menolak Kalah, Laga Aura vs RRQ Hoshi MPL ID S13 Berlanjut ke Game ...

Menolak Kalah, Laga Aura vs RRQ Hoshi MPL ID S13 Berlanjut ke Game ...

Jumat, 26 April 2024 19:20 WIB
Viral Penjual Kacang Ijo Diserang Preman di Jakarta Timur, Akibatkan Gerobak Dagangan Hancur

Viral Penjual Kacang Ijo Diserang Preman di Jakarta Timur, Akibatkan Gerobak Dagangan Hancur

Jumat, 26 April 2024 19:07 WIB
Hasil Pertandingan RRQ vs Aura MPL ID S13, Yawi Buktikan Kelasnya Pada Game ...

Hasil Pertandingan RRQ vs Aura MPL ID S13, Yawi Buktikan Kelasnya Pada Game ...

Jumat, 26 April 2024 18:55 WIB