Berita , Jabar

Libur Tahun Baru Islam 19 Juli 2023, Polres Bogor Berlakukan Ganjil Genap di Wilayah ini

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
libur tahun baru islam
Libur tahun baru islam, Polres Bogor berlakukan ganjil genap di sejumlah wilayah. (PMJ)

HARIANE – Menjelang libur tahun baru islam atau 1 Muharram 1445 H pada 19 Juli 2023, Polisi mengeluarkan kebijakan ganjil genap di sejumlah wilayah.

Salah satu wilayah yang akan dikenai aturan ganjil genap tersebut yaitu jalan menuju Puncak, Bogor, Jawa Barat.

Tidak hanya saat libur tahun baru hijriyah saja, namun aturan ganjil genap akan diterapkan mulai Selasa 18 Juli 2023 sore.

Aturan Lalin saat Libur Tahun Baru Islam

Rabu, 19 Juli 2023 atau bertepatan dengan tanggal 1 Muharram 1445 H, seluruh umat Islam di Indonesia akan merayakan tahun baru islam.

Berdasarkan SKB 3 Menteri, saat momen tahun baru Islam ditetapkan sebagai hari libur nasional 2023. Biasanya momen libur nasional seperti itu akan dimanfaatkan oleh masyarakat untuk berwisata bersama keluarga.

Untuk mengantisipasi kemacetan pada saat libur tahun baru Islam terjadi, Satlantas Polres Bogor akan memberlakukan ganjil genap untuk seluruh kendaraan yang menuju ke puncak.

“Dilaksanakan pemeriksaan ganjil genap sesuai Permenhub,” ujar KBO Satlantas Polres Bogor Iptu Ardian Novianto seperti dikutip dari PMJ.

Iptu Ardian kembali menjelaskan kalau aturan ganjil genap nantinya akan diberlakukan secara situasional.

Artinya, jika terjadi peningkatan volume kendaraan, maka aparat akan memberlakukan sistem one way di jalur Puncak, Bogor.

Perlu diketahui juga oleh para pengendara, kalau pada Selasa 18 Juli 2023 masyarakat sekitar jalur Puncak akan melakukan pawai obor.

Pawai obor untuk merayakan tahun baru hijriyah tersebut akan dilaksanakan dari Masjid Harakatul Jannah, hingga rest area Cisarua.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Minggu, 20 April 2025
Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Minggu, 20 April 2025
Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Minggu, 20 April 2025
Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Minggu, 20 April 2025
Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Minggu, 20 April 2025
Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Minggu, 20 April 2025
Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Minggu, 20 April 2025
4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Minggu, 20 April 2025