Berita , Nasional , Pilihan Editor

Minyak Goreng Curah 14 Ribu Sekarang Bisa Beli Maksimal 10 Liter, Apa Syaratnya?

profile picture Sri Nuraeni
Sri Nuraeni
Minyak Goreng Curah 14 Ribu Sekarang Bisa Beli Maksimal 10 Liter, Apa Syaratnya?
Minyak Goreng Curah 14 Ribu Sekarang Bisa Beli Maksimal 10 Liter, Apa Syaratnya?
"Kita sedang mematangkan izin edarnya minyak KITA, minyak curah kemasan sederhana. Jika sudah dikemas pasarnya lebih luas, bisa masuk ke supermarket-supermarket," ungkap Mendag Zulkifli.
Ia memastikan merek Minyak Kita tidak akan lebih dari Rp14.000 meski ada biaya pengemasan.
BACA JUGA :
Bagaimana Cara Mendapatkan BLT Minyak Goreng? Ketahui Cara Mendaftar dan Cek Bantuan Kemensos 
Hal ini merupakan salah satu upaya pencegahan terjadi kembali krisis minyak goreng di Indonesia.
Minyak goreng curah tersebut nantinya akan diedarkan dengan batasan beli untuk masyarakat maksimal 10 liter per hari, dengan syarat menunjukkan KTP saat pembelian.
Proses pengemasan minyak curah ini dilakukan agar minyak lebih higienis ketika dikonsumsi oleh masyarakat.
Mendag juga mengatakan dengan mengubah kemasan minyak curah menjadi lebih higienis membuat minyak tersebut dapat diterima di mana-mana dan jalur distribusinya akan lebih mudah.
Mendag Zulkifli Hasan berharap permasalahan minyak goreng curah 14 ribu ini selesai dalam waktu satu bulan. ****
Ads Banner

BERITA TERKINI

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB
Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kamis, 21 November 2024 14:14 WIB