Berita

Mudik Gratis 2022 Polri Tersedia Hingga 400 Bus, Simak Syarat dan Cara Pendaftaran Berikut Ini

profile picture Tri Lestari
Tri Lestari
Mudik Gratis 2022 Polri Tersedia Hingga 400 Bus, Simak Syarat dan Cara Pendaftaran Berikut Ini
Mudik gratis 2022 Polri. (Foto: Instagram/ TMC Polda Metro Jaya)
HARIANE – Mudik gratis 2022 Polri diselenggarakan sebagai program dalam membantu masyarakat untuk mudik menuju kampung halaman dalam rangka merayakan Idul Fitri 1443 H.
Pada tahun ini, kepolisian RI akan menyelenggarakan program mudik gratis 2022 Polri seperti yang dikutip dari akun media sosial TMC Polda Metro Jaya, yang diunggah pada Rabu malam, 20 April 2022.
Berikut informasi lengkap mengenai program mudik gratis 2022 Polri yang dapat memudahkan masyarakat dalam melaksanankan mudik menuju kampung halaman.

Program Mudik Gratis 2022 Polri

BACA JUGA : Gelar Mudik Gratis 2022, Pemprov DKI Jakarta Siapkan Ratusan Bus dan Truk untuk Pemudik, Simak Syarat dan Cara Pendaftarannya
Dalam keterangan pada unggahan tersebut, diketahui bahwa setelah dua tahun masyarakat tidak diperbolehkan untuk mudik, pada Lebaran 2022 ini pemerintah telah membuka kesempatan kepada masyarakat untuk mudik.
Sebagai bentuk dukungan terhadap peraturan pemerintah tersebut, Polri akan mengadakan program mudik gratis bagi masyarakat yang tinggal di ibu kota dan ingin kembali ke kampung halaman untuk mudik.
Pada Lebaran 2022 ini, Polri telah menyiapkan hingga 400 armada bus untuk mengakomodasi masyarakat yang akan mudik.
Program ini diharapkan akan mampu membantu masyarakat yang kurang mampu dalam melaksanakan mudik Lebaran 2022.
Tujuan yang menjadi tempat pemberhentian armada bus mudik dari program yakni tersebar di beberapa kota dan kabupaten di Jawa Barat, Jawa Tengah, DI Yogyakarta dan Jawa Timur. Berikut informasi lengkapnya.
1. Jawa Barat
Pilihan rute yang tersedia yaitu Jakarta – Cirebon, Jakarta – Kuningan, Jakarta – Garut, Jakarta – Tasikmalaya.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Rp 21.000

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Rp 21.000

Sabtu, 26 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Lagi

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Lagi

Sabtu, 26 April 2025
Relokasi PKL Alun-alun Wonosari, Ini Lokasi yang Disiapkan Pemerintah

Relokasi PKL Alun-alun Wonosari, Ini Lokasi yang Disiapkan Pemerintah

Jumat, 25 April 2025
Bawa Lari Uang Setoran Untuk Main Judi, Pegawai Toko Roti di Jogja Diamankan ...

Bawa Lari Uang Setoran Untuk Main Judi, Pegawai Toko Roti di Jogja Diamankan ...

Jumat, 25 April 2025
Kebakaran Bengkel di Sleman, Begini Kronologinya

Kebakaran Bengkel di Sleman, Begini Kronologinya

Jumat, 25 April 2025
Gunungkidul Galakkan Gerakan Memandikan Sapi di Telaga

Gunungkidul Galakkan Gerakan Memandikan Sapi di Telaga

Jumat, 25 April 2025
Pemkab Gunungkidul Lakukan Kick Off Jumat Bersih Gunungkidul Bebas Sampah

Pemkab Gunungkidul Lakukan Kick Off Jumat Bersih Gunungkidul Bebas Sampah

Jumat, 25 April 2025
Terima Gelar KMT H Pangarsohadiprojo, Bupati Sleman Komitmen Jaga Amanah dalam Melayani Masyarakat

Terima Gelar KMT H Pangarsohadiprojo, Bupati Sleman Komitmen Jaga Amanah dalam Melayani Masyarakat

Jumat, 25 April 2025
Tumpukan Sampah Misterius Muncul di Pantai Dewaruci Sanden Bantul, Panewu: Kiriman dari Pasar ...

Tumpukan Sampah Misterius Muncul di Pantai Dewaruci Sanden Bantul, Panewu: Kiriman dari Pasar ...

Jumat, 25 April 2025
Belum Optimal, Bupati Bantul Minta DLH Segera Perbaiki Fasilitas TPST Modalan

Belum Optimal, Bupati Bantul Minta DLH Segera Perbaiki Fasilitas TPST Modalan

Jumat, 25 April 2025