Harianesia , D.I Yogyakarta , Artikel , Pilihan Editor

Museum Memorial Soeharto Yogyakarta: Mengenal Sisi Lain Jenderal Besar TNI Sebagai Bapak Pembangunan

profile picture Dyah Ayu Purwirasari
Dyah Ayu Purwirasari
Museum Memorial Soeharto Yogyakarta: Mengenal Sisi Lain Jenderal Besar TNI Sebagai Bapak Pembangunan
Museum Memorial Soeharto Yogyakarta: Mengenal Sisi Lain Jenderal Besar TNI Sebagai Bapak Pembangunan

Pencapaian Kepresidenan dalam Hal Pembangunan Nasional

Sisi lain dari sosok Soeharto juga ditunjukkan dengan membuat galeri yang berisi mengenai pencapaian besar Republik Indonesia dalam hal pembangunan ketika berada di bawah kepemimpinan Presiden Soeharto.
Pengunjung bisa melihat seberapa jauh Soeharto membangun infrastruktur di Indonesia pada bagian Selasar Masa Pembangunan.
BACA JUGA : Menilik Spot Menarik Museum Soeharto di Yogyakarta dan Kisah Unik Dibalik Sejarahnya
Museum Memorial Soeharto Yogyakarta menyajikan informasi mengenai pemerintahan Orde Baru Soeharto yang dimulai pada 12 Maret 1967.
Di selasar tersebut ditunjukkan beberapa foto pembangunan infrastruktur skala besar pada masa pemerintahan Soeharto.
Misalnya informasi dan foto ketika pembangunan Bandara Internasional Cengkareng (Soekarno-Hatta), dan jalan bebas hambatan Tol Jagorawi.
Ada juga dokumentasi pembangunan waduk dan bendungan seperti PLTA Riam Kanan di Kalimantan Selatan, Waduk Wadaslintang di Kebumen, Waduk Kedung Ombo di Sragen, Bendungan Ir. Sutami di Malang, Bendungan Cirata di Jawa Barat, dan Waduk Gajah Mungkur di Wonogiri.

Kedekatan Hubungan dengan Soekarno

Salah satu sudut yang menarik untuk diamati di antara informasi-informasi sejarah dan perjalanan karir Soeharto, ada satu galeri yang menunjukkan sekelumit sosok pribadi ayah dari Tommy Soeharto ini.
Galei tersebut memamerkan foto-foto Soeharto bersama dengan Ir. Soekarno yang merupakan presiden pertama Republik Indonesia.
Galeri itu diberi judul ‘Kedekatan Hubungan Jenderal Soeharto dan Presiden Soekarno Bagaikan Hubungan Anak dengan Bapaknya’.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Dua ASN Diaktifkan Kembali, Bupati Gunungkidul: Itu Mengecewakan

Dua ASN Diaktifkan Kembali, Bupati Gunungkidul: Itu Mengecewakan

Minggu, 24 November 2024 22:34 WIB
Kepolisian Berhasil Ungkap Kasus Perdagangan Bayi

Kepolisian Berhasil Ungkap Kasus Perdagangan Bayi

Minggu, 24 November 2024 20:50 WIB
Apple Tawarkan Investasi 10 Kali Lipat, Kemenperin Masih Ogah

Apple Tawarkan Investasi 10 Kali Lipat, Kemenperin Masih Ogah

Minggu, 24 November 2024 20:46 WIB
Awasi Pilkada, Bawaslu Kulon Progo Gelar Apel Kesiapan

Awasi Pilkada, Bawaslu Kulon Progo Gelar Apel Kesiapan

Minggu, 24 November 2024 20:28 WIB
Kembangkan Industri Semikonduktor, Indonesia Gandeng Arizona State University

Kembangkan Industri Semikonduktor, Indonesia Gandeng Arizona State University

Minggu, 24 November 2024 20:26 WIB
Buktikan Keunggulan Mobil Listrik, Komunitas MGEVC Indonesia Coba Road Trip Jarkarta-Jogja

Buktikan Keunggulan Mobil Listrik, Komunitas MGEVC Indonesia Coba Road Trip Jarkarta-Jogja

Minggu, 24 November 2024 16:55 WIB
Disambut Gibran, Prabowo Tiba di Indonesia Usai Kunjungi 6 Negara

Disambut Gibran, Prabowo Tiba di Indonesia Usai Kunjungi 6 Negara

Minggu, 24 November 2024 15:52 WIB
Menteri Agama : Akan Ada Perubahan dalam Pelaksanaan Haji 2025

Menteri Agama : Akan Ada Perubahan dalam Pelaksanaan Haji 2025

Minggu, 24 November 2024 13:44 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 24 November 2024 09:56 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 24 November 2024 09:38 WIB