Berita , Gaya Hidup

Nikita Mirzani Dituduh KDRT, Mengaku Menampar Toni Dedola Karena Sebutan Ini

profile picture Tim Red 4
Tim Red 4
Nikita Mirzani dituduh KDRT
Nikita Mirzani sebut dirinya melakukan penamparan karena Toni mengeluarkan kata-kata tak pantas. (Foto: Instagram/nikitamirzanimawardi_172)

HARIANE – Kabar soal Nikita Mirzani dituduh KDRT mencuat ke publik setelah Toni Dedola, pria asal Jerman yang sempat menikah siri dengan sang artis menyebut dirinya mendapatkan kekerasan fisik.

Pria bernama lengkap Antonio Dedola tersebut bahkan menyebut akan melapor ke polisi atas tuduhan kekerasan dalam rumah tangga dan pengancaman.

Menanggapi soal rumor KDRT Nikita Mirzani, ibu tiga anak ini akhirnya mengungkapkan alasan di balik tindakan kekerasan yang diakuinya.

Ia menyebut bahwa Toni memanggilnya dengan sebutan tak pantas yang membuatnya tak bisa menahan emosi.

Nikita Mirzani Dituduh KDRT, Toni Disebut Mengeluarkan Kata Tak Pantas

Sebelumnya, melalui Instagram Toni Dedola, pria yang pernah menjadi polisi di Jerman ini mengaku Nikita melakukan kekerasan dengan meninju, menendang, hingga melempar benda-benda kepada dirinya. 

Senin, 1 Mei 2023, Toni bahkan kembali mengunggah pernyataan bahwa dirinya akan melaporkan sang aktris ke polisi karena KDRT.

Nikita Mirzani dituduh KDRT
Unggahan Instagram Story Toni Dedola soal tuduhan Nikita Mirzani KDRT. (Foto: Instagram/toni.dedola)

Silahkan datang ke Jerman! Saya akan melaporkan Anda di Jerman! Kekerasan dalam rumah tangga, pengancaman,” tulisnya di Instagram Story. 

Tidak terima dengan tudingan sepihak KDRT Nikita Mirzani, sang aktris pun sebelumnya sudah mengakui bahwa dirinya melakukan tindakan kekerasan tapi enggan mengungkapkan alasan di baliknya.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Polisi : Pembunuh Ibu dan Anak dalam Toren di Tambora Kondisinya Bak Gelandangan

Polisi : Pembunuh Ibu dan Anak dalam Toren di Tambora Kondisinya Bak Gelandangan

Selasa, 11 Maret 2025
Harga Emas Antam Hari ini Selasa 11 Maret 2025 Anjlok Lagi! Cek Rinciannya ...

Harga Emas Antam Hari ini Selasa 11 Maret 2025 Anjlok Lagi! Cek Rinciannya ...

Selasa, 11 Maret 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Selasa 11 Maret 2025 Turun, Beli Sekarang atau ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Selasa 11 Maret 2025 Turun, Beli Sekarang atau ...

Selasa, 11 Maret 2025
Jajaran Pemkot Yogya Jalankan Program Percepatan 100 Hari Kerja Hasto-Wawan, Apa Saja?

Jajaran Pemkot Yogya Jalankan Program Percepatan 100 Hari Kerja Hasto-Wawan, Apa Saja?

Selasa, 11 Maret 2025
Dampak Hujan Deras di Gunungkidul, Pohon Tumbang Hingga Sawah Tergenang Air

Dampak Hujan Deras di Gunungkidul, Pohon Tumbang Hingga Sawah Tergenang Air

Senin, 10 Maret 2025
3 Fakta Menarik Aliran Tarekat Ana Loloa di Maros Sulawesi Selatan

3 Fakta Menarik Aliran Tarekat Ana Loloa di Maros Sulawesi Selatan

Senin, 10 Maret 2025
Aturan Tempat Hiburan di Jogja Selama Ramadhan, Ini Rinciannya

Aturan Tempat Hiburan di Jogja Selama Ramadhan, Ini Rinciannya

Senin, 10 Maret 2025
14 Depo Sampah di Jogja akan Dirombak, Ini Alasannya

14 Depo Sampah di Jogja akan Dirombak, Ini Alasannya

Senin, 10 Maret 2025
Perdana Ikut Pameran Jiffina 2025, Mukti Furniture Tawarkan Produk Lokal Berkualitas Ekspor

Perdana Ikut Pameran Jiffina 2025, Mukti Furniture Tawarkan Produk Lokal Berkualitas Ekspor

Senin, 10 Maret 2025
Pemberlakuan Sistem Lalu Lintas Searah di Plengkung Gading, Ini Sebabnya

Pemberlakuan Sistem Lalu Lintas Searah di Plengkung Gading, Ini Sebabnya

Senin, 10 Maret 2025