Berita , Nasional , Pilihan Editor
Pendaftaran Apresiasi Kreasi Indonesia 2022 Diperpanjang Sampai 7 April 2022: Berikut Cara dan Syarat Pendaftaran Serta Tahapan Kegiatannya
Ichsan Muttaqin
Pendaftaran Apresiasi Kreasi Indonesia 2022 Diperpanjang Sampai 7 April 2022: Berikut Cara dan Syarat Pendaftaran Serta Tahapan Kegiatannya
1. Penilaian calon peserta AKI 2022 oleh kurator profesional.
2. Temu sapa virtual peserta AKI 2022 terpilih bersama calon mentor dan Menparekraf
3. Kelas mentoring peserta AKI 2022 di 16 kota untuk subsektor kuliner, kriya, fesyen dan aplikasi
4. Pameran produk dan pertunjukan karya peserta AKI 2022 di 16 kota
5. Festival nasional yang diikuti peserta terpilih dari tiap kota
Melalui keputusan pendaftaran Apresiasi Kreasi Indonesia 2022 diperpanjang, Menparekraf mengajak masyarakat untuk menyukseskan program unggulan Kemenparekraf ini. **** (Kontributor: Devina Trisha Marella)