Berita
Ramai Soal Impor Pakaian Bekas Dilarang, Ini 3 Dampak Negatif dan Positifnya
Happy Sefbrina Anugrah
Dampak negatif dan positif dari impor pakaian bekas. (Ilustrasi: Pexels/cottonbro studio)
Saat membuat kain sintetis, gas rumah kaca dilepaskan yang mana berpengaruh terhadap perubahan iklim.
Bahan kimia juga dapat mencemari air, tanah, udara, dan dapat berdampak pada satwa liar hingga kualitas sumber daya.
Tak heran adanya larangan impor pakaian bekas ini menimbulkan pro kontra yang mana saling memiliki dampak negatif serta positifnya. ****
Baca artikel menarik lainnya di Harianejogja.com