Kuliner , Pilihan Editor

Resep Nasi Kebuli Ayam Praktis Pakai Rice Cooker, Enak dan Anti Gagal

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Resep Nasi Kebuli Ayam Praktis Pakai Rice Cooker, Enak dan Anti Gagal
Resep Nasi Kebuli Ayam Praktis Pakai Rice Cooker, Enak dan Anti Gagal

Cara Memasak Resep Nasi Kebuli Ayam

Pertama haluskan semua bahan bumbu halus dengan menggunakan blender. Blender hingga teksturnya benar-benar halus lalu tumis dengan api sedang.
Tumis hingga bumbu halus benar-benar kering agar tidak ada aroma langu atau mentah. Setelah kering masukkan margarin, aduk rata hingga margarin meleleh.
BACA JUGA : Resep Gudeg Jogja yang Komplit, Enak, dan Mudah : Makanan Favorit Sri Sultan Hamengkubuwono IX
Masukkan 100 ml susu cair, garam dan sedikit gula lalu aduk rata lagi. Setelah wangi dan matang, matikan kompor dan bagi bumbu menjadi dua.
Campurkan setengah bagian bumbu tadi dengan daging ayam fillet lalu sisihkan. Simpan setengah bagian bumbu lainnya untuk dipakai di nasinya nanti.
resep nasi kebuli ayam
Proses memasak nasi kebuli ayam pakai rice cooker. (Youtube/Devina Hermawan)
Siapkan rice cooker lalu masukkan beras yang telah di cuci. Masukkan 450 ml air dan 50 ml susu cair ke dalam rice cooker.
Masukkan rempah-rempah lainnya seperti cengkeh, kapulaga, pala, kayu manis, daun salam, pasta tomat, kaldu bubuk serta ayam yang tadi sudah di bumbui.
Ingat saat proses ini tidak perlu di aduk. Lalu masak nasi seperti memasak nasi biasa.
Setelah matang, angkat ayam yang tadi dimasak dengan nasi dan sisihkan untuk digoreng lagi sebelum nasi kebuli ayam disajikan.
Campur nasi yang sudah matang dengan setengah bagian bumbu yang tadi di sisihkan. Aduk nasi dengan bumbu dalam keadaan nasi masih panas hingga rata lalu biarkan hingga bumbu meresap.
Jika suka, boleh ditambah juga dengan kismis, potongan kurma atau bawang goreng agar cita rasanya lebih kaya.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Ramalan Zodiak Senin 20 Mei 2024 Khusus untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, ...

Ramalan Zodiak Senin 20 Mei 2024 Khusus untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, ...

Minggu, 19 Mei 2024 07:42 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 19 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 19 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 19 Mei 2024 07:10 WIB
Ramalan Zodiak Senin 20 Mei 2024 Lengkap untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, ...

Ramalan Zodiak Senin 20 Mei 2024 Lengkap untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, ...

Minggu, 19 Mei 2024 05:55 WIB
Keberadaan Kapal Hilang Kontak Masih Belum Ditemukan, Petugas Terus Mencari Hingga Malam Hari

Keberadaan Kapal Hilang Kontak Masih Belum Ditemukan, Petugas Terus Mencari Hingga Malam Hari

Minggu, 19 Mei 2024 00:00 WIB
Pilkada Gunungkidul, 12 Orang Berebut Tiket dari Partai Gerindra

Pilkada Gunungkidul, 12 Orang Berebut Tiket dari Partai Gerindra

Sabtu, 18 Mei 2024 23:24 WIB
BMKG Rilis Peringatan Banjir Rob di Pesisir Utara Jakarta 21-29 Mei 2024

BMKG Rilis Peringatan Banjir Rob di Pesisir Utara Jakarta 21-29 Mei 2024

Sabtu, 18 Mei 2024 22:13 WIB
Update Kasus Bullying Siswi SMP di Depok, Polisi Periksa 14 Saksi

Update Kasus Bullying Siswi SMP di Depok, Polisi Periksa 14 Saksi

Sabtu, 18 Mei 2024 21:27 WIB
Gereja Kristen Jawa Wonosari Gelar Kirab Pisungsung Undhuh-Undhuh, Wujud Toleransi Antar Umat Beragama

Gereja Kristen Jawa Wonosari Gelar Kirab Pisungsung Undhuh-Undhuh, Wujud Toleransi Antar Umat Beragama

Sabtu, 18 Mei 2024 18:29 WIB
Hamili Siswi SMP Hingga Aborsi, Seorang Ibu Laporkan Pacar Anaknya ke Polda DIY

Hamili Siswi SMP Hingga Aborsi, Seorang Ibu Laporkan Pacar Anaknya ke Polda DIY

Sabtu, 18 Mei 2024 15:38 WIB
Cemburu Istrinya Selingkuh, Seorang Pria Dilaporkan ke Polsek Cangkringan

Cemburu Istrinya Selingkuh, Seorang Pria Dilaporkan ke Polsek Cangkringan

Sabtu, 18 Mei 2024 15:36 WIB