Berita , Gaya Hidup

Rizky Billar Kembalikan Uang DNA Pro, Melanie Subono Berikan Tanggapan dan Pesan Ini Kepada Teman Artis

profile picture Dyah Ayu Purwirasari
Dyah Ayu Purwirasari
Rizky Billar Kembalikan Uang DNA Pro, Melanie Subono Berikan Tanggapan dan Pesan Ini Kepada Teman Artis
Rizky Billar Kembalikan Uang DNA Pro, Melanie Subono Berikan Tanggapan dan Pesan Ini Kepada Teman Artis
Tema konten pun ditentukan dengan pemberian hadiah kepada anak Rizky Billar dan Lesti Kejora yang saat itu baru berusia satu bulan, dilakukan di rumah Rizky dan Lesti.
“Ternyata begitu datang, ternyata beliau membawa uang sebanyak satu koper yang senilai satu miliar,” jelas pria asal Medan ini.
Rizky Billar kembalikan uang DNA Pro setelah mengaku sempat ragu dengan pemberian uang yang bernilai fantastis tersebut.
Menurutnya, nilai uang yang diberikan sebenarnya tidak sebanding dengan kerja kolaborasi yang dilakukan karena dirinya dan Lesti hanya cukup membuat konten untuk Instagram dan YouTube saja.
Dirinya pun menjelaskan tidak pernah menyentuh uang dalam koper tersebut karena memiliki niat disimpan untuk kebutuhan anaknya.
Rizky billar kembalikan uang DNA Pro 2
lustrasi uang satu milyar yang diterima Rizky Billar dan Lesti Kejora. (Pexels/Pixabay)
“Makanya tadi begitu kita dipanggil oleh Bareskrim, kita memang sudah mempersiapkan uang itu yang belum kita sentuh sama sekali,” ungkap Rizky Billar yang didampingi Lesti Kejora dan kuasa hukumnya.
Rizky dan Lesti mengungkapkan penyesalannya dan mengambil pelajaran dari kasus ini agar lebih berhati-hati dalam menerima pemberian dari orang yang belum dikenal baik.

Melanie Subono Komentari Rizky Billar Kembalikan Uang DNA Pro

Dalam kesempatan berbeda, artis dan seniman Melanie Subono memberikan komentarnya terkait dengan maraknya figur publik terseret kasus robot trading atau investasi bodong.
BACA JUGA : Polri Blokir Rekening Kasus Robot Trading Fahrenheit, Uang Senilai Rp 44,5 Miliar Dibekukan
Dirinya mengaku pernah mendapatkan tawaran serupa namun memilih untuk menolak karena tidak paham dengan skema cara kerjanya.
“Gue memang tidak mau menerima sesuatu yang gue tidak benar-benar paham,” ujar wanita kelahiran Jerman ini.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Kemenkominfo Gelar Nobar Literasi Digital di Kalangan Pendidikan, Ajak Guru dan Pelajar Memahami ...

Kemenkominfo Gelar Nobar Literasi Digital di Kalangan Pendidikan, Ajak Guru dan Pelajar Memahami ...

Senin, 29 April 2024 23:26 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 30 April 2024, Wilayah Ini Akan Padam

Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 30 April 2024, Wilayah Ini Akan Padam

Senin, 29 April 2024 21:51 WIB
"Kota Jogja Mencari Pemimpin", Forum Rakyat Jogja Untuk Demokrasi Sebut Isu Sampah dan ...

"Kota Jogja Mencari Pemimpin", Forum Rakyat Jogja Untuk Demokrasi Sebut Isu Sampah dan ...

Senin, 29 April 2024 21:51 WIB
Tok! DPC PDI Perjuangan Kota Yogyakarta Buka Pendaftaran Bakal Calon Walikota dan Wakil ...

Tok! DPC PDI Perjuangan Kota Yogyakarta Buka Pendaftaran Bakal Calon Walikota dan Wakil ...

Senin, 29 April 2024 21:49 WIB
Penemuan Mayat Gantung Diri di Cisompet Garut, Diduga Depresi Karena Sakit dan Ditinggal ...

Penemuan Mayat Gantung Diri di Cisompet Garut, Diduga Depresi Karena Sakit dan Ditinggal ...

Senin, 29 April 2024 21:22 WIB
Penemuan Mayat di Pantai Imorenggo Kulon Progo Hari ini, Berjenis Kelamin Laki-laki dan ...

Penemuan Mayat di Pantai Imorenggo Kulon Progo Hari ini, Berjenis Kelamin Laki-laki dan ...

Senin, 29 April 2024 18:30 WIB
7 Lokasi Nobar Timnas Indonesia Vs Uzbekistan di Bogor Gratis, Diantaranya di Alun-alun ...

7 Lokasi Nobar Timnas Indonesia Vs Uzbekistan di Bogor Gratis, Diantaranya di Alun-alun ...

Senin, 29 April 2024 17:48 WIB
Jadwal SIM Keliling Sumedang Mei 2024, Cek Lokasi Minggu Ini

Jadwal SIM Keliling Sumedang Mei 2024, Cek Lokasi Minggu Ini

Senin, 29 April 2024 16:39 WIB
Kecelakaan di Gedebage Bandung Libatkan Motor Vs Truk, 1 Korban Meninggal Dunia

Kecelakaan di Gedebage Bandung Libatkan Motor Vs Truk, 1 Korban Meninggal Dunia

Senin, 29 April 2024 16:36 WIB
Survei Elektabilitas Bakal Calon Wali Kota Yogyakarta, Nama Heroe Poerwadi Duduki Posisi Teratas

Survei Elektabilitas Bakal Calon Wali Kota Yogyakarta, Nama Heroe Poerwadi Duduki Posisi Teratas

Senin, 29 April 2024 16:28 WIB