Berita , Nasional

Rumah Firli Bahuri Digeledah Polisi, Ada Kaitannya dengan Dugaan Pemerasan Terhadap SYL?

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Rumah Firli Bahuri Digeledah Polisi, Ada Kaitannya dengan Dugaan Pemerasan Terhadap SYL?
Rumah Firli bahuri digeledah polisi pada Kamis, 26 Oktober 2023. (Foto: PMJ)

HARIANE – Hari ini Kamis, 26 Oktober 2023 rumah Firli Bahuri digeledah oleh sejumlah aparat kepolisian.

Penggeledahan tersebut dilakukan di kediaman Ketua KPK RI yang beralamat di kawasan Bekasi, Jawa Barat.

Namun sayang, hingga saat ini belum ada keterangan resmi dari aparat mengenai penggeledahan rumah Firli Bahuri tersebut.

Bahkan Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Karyoto juga jadi irit bicara saat ditemui oleh awak media untuk konfirmasi perkara penggeledahan.

“Terimakasih ya, terimakasih,” ujar Irjen Pol Karyoto seperti dikutip dari PMJ.

Penggeledahan Rumah Firli Bahuri Oleh Polisi

Sejak beberapa waktu terakhir nama Ketua KPK Firli Bahuri banyak disorot oleh masyarakat lantaran diduga melakukan tindak pidana pemerasan terhadap eks Menteri Pertanian, Syahrul Yasin Limpo.

Pada 24 Oktober 2023 yang lalu, Firli sudah menjalani pemeriksaan oleh penyidik dari Polda Metro dan Bareskrim Polri.

Hal itu terjadi lantaran secara khusus Firli meminta agar dirinya diperiksa di Bareskrim, bukan di Polda Metro Jaya.

Rumah Firli Bahuri Digeledah Polisi, Ada Kaitannya dengan Dugaan Pemerasan Terhadap SYL?
Firli bantah tudingan mendapat perlakuan khusus saat jalani pemeriksaan. (Foto: PMJ)
Ads Banner

BERITA TERKINI

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB