Berita

Seorang Wanita Tenggelam di Danau Sunter, Ditemukan dalam Keadaan Meninggal Dunia

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
wanita tenggelam di Danau Sunter
Seorang wanita tenggelam di Danau Sunter, ditemukan dalam kondisi tak bernyawa. (Foto: Instagram/jakut.info)

HARIANE - Seorang wanita tenggelam di Danau Sunter dan ditemukan dalam kondisi tidak bernyawa pada siang hari ini, Kamis 7 Desember 2023.

Setelah dilaporkan tenggelam pada pagi hari tadi sekitar pukul 10.30 WIB, petugas gabungan SAR segera melakukan upaya pencarian.

Diketahui Korban tenggelam di Danau Sunter, Kecamatan Tanjung Priok, Jakarta Utara.

Korban Tenggelam di Danau Sunter Hari Ini 7 Desember 2023

Mengutip dari akun Instagram @jakut.info yang telah menyampaikan bahwa telah dilaporkan adanya korban wanita tenggelam di Danau Sunter pada pagi hari tadi.

Tidak diketahui sebelumnya bagaimana kronologi korban hingga bisa tenggelam di Danau Sunter tersebut.

"Petugas Gabungan berhasil mengevakuasi jenazah perempuan berusia sekitar 20 th yang dilaporkan tenggelam di danau sunter, Tanjung priok pada Kamis 07 Desember 2023 sekira pukul 10:30," tulis akun Jakut Info pada keterangan postingannya.

Wanita tenggelam di Danau Sunter
Korban segera dievakuasi oleh para lara petugas usai ditemukan. (Foto: Instagram/jakut.info)

Adanya laporan bahwa terdapat seorang wanita berusia 20 tahunan yang tenggelam di Danau Sunter membuat petugas gabungan yang terdiri dari damkar dan lain sebagainya langsung melakukan upaya pencarian korban yang tenggelam.

Para petugas menggunakan perahu karet untuk melakukan upaya pencarian dengan menyisir Danau Sunter tersebut.

Tak berselang lama, korban berhasil ditemukan dalam kondisi sudah tutup usia, korban segera diangkat menuju daratan.

Korban merupakan seorang wanita berusia sekitar 20 tahun yang diketahui beralamatkan di Jalan Banteng Mas IV, Sunter.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Kecelakaan Tunggal di Gunungkidul, Pesepeda Asal Bantul Meninggal Dunia

Kecelakaan Tunggal di Gunungkidul, Pesepeda Asal Bantul Meninggal Dunia

Sabtu, 19 April 2025
Puluhan Ribu Jemaah Haji 2025 Ikut Murur dan Tanazul, Begini Skemanya

Puluhan Ribu Jemaah Haji 2025 Ikut Murur dan Tanazul, Begini Skemanya

Sabtu, 19 April 2025
Hilang Kendali, Mobil Listrik Tabrak Puluhan Motor di Sunter Jakut

Hilang Kendali, Mobil Listrik Tabrak Puluhan Motor di Sunter Jakut

Sabtu, 19 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 19 April 2025 Mulai Naik atau Turun ...

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 19 April 2025 Mulai Naik atau Turun ...

Sabtu, 19 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 19 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 19 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Sabtu, 19 April 2025
Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025