Berita , Olahraga , D.I Yogyakarta

Target KONI Bantul di PORDA DIY 2025, Optimis Jadi Juara Umum

profile picture Admin
Admin
koni bantul di porda diy 2025
Penyerahan penghargaan untuk atlet berprestasi di ajang PORDA DIY XVI 2022. (Foto: Wahyu Turi K)

HARIANE – KONI Bantul di PORDA DIY 2025 menargetkan untuk menjadi juara umum dan mendapatkan medali tertinggi di 30 cabang olahraga.

Hal ini karena juara umum PORDA DIY 2022 sebelumnya diraih oleh Kabupaten Sleman meski perolehan medali Kabupaten Bantul tidak sedikit.

Untuk bisa mencapai target tersebut, atlet Kabupaten Bantul mulai dipersiapkan dari segi manajemen sehingga peluang untuk mendapatkan gelar juara umum makin besar.

KONI Bantul di PORDA DIY 2025 Sudah Mulai Berbenah dari Sekarang 

KONI Bantul menargetkan 30 cabang olahraga di Bantul menjadi juara umum dalam ajang PORDA DIY 2025 mendatang.

Pada PORDA DIY XVI 2022 lalu, 828 atlet dan pelatih dari Kabupaten Bantul memperoleh medali dari perhelatan tersebut.

Seperti diketahui ajang PORDA DIY XVI 2022 diselenggarakan pada 1 hingga 9 September 2022 lalu.

Dalam gelaran tersebut, Kabupaten Bantul menorehkan prestasi yang baik dengan memperoleh 439 medali dari atlet-atlet yang berkompetisi.

Jumlah tersebut terdiri dari 135 medali emas, 138 medali perak, dan 166 perunggu.

Meskipun berhasil mengoleksi 439 medali, torehan tersebut belum dapat membuat Kabupaten Bantul menjadi juara umum PORDA DIY 2022 yang dimenangkan oleh kontingen Sleman.

Atas hal tersebut, Ketua KONI Bantul, Gandung Pardiman berharap agar Kabupaten Bantul dapat menjadi juara umum dalam PORDA DIY 2025 mendatang yang akan diselenggarakan di Gunungkidul.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Kompetisi Bahasa dan Sastra 2025 Tunjukkan Kota Yogyakarta dalam Menjaga Suluh Peradaban

Kompetisi Bahasa dan Sastra 2025 Tunjukkan Kota Yogyakarta dalam Menjaga Suluh Peradaban

Selasa, 01 Juli 2025
Qonitah, Inspirasi Atlet Disabilitas Kulon Progo Menuju Peparda 2025

Qonitah, Inspirasi Atlet Disabilitas Kulon Progo Menuju Peparda 2025

Selasa, 01 Juli 2025
Kulon Progo Targetkan 24 Medali Emas di Ajang Peparda 2025

Kulon Progo Targetkan 24 Medali Emas di Ajang Peparda 2025

Selasa, 01 Juli 2025
Polres Kulon Progo Siap Terima Kritik dari Masyarakat

Polres Kulon Progo Siap Terima Kritik dari Masyarakat

Selasa, 01 Juli 2025
Penuhi Kebutuhan Literasi Masyarakat, Perpustakaan Yogyakarta Kotabaru Buka Sampai Malam

Penuhi Kebutuhan Literasi Masyarakat, Perpustakaan Yogyakarta Kotabaru Buka Sampai Malam

Selasa, 01 Juli 2025
Realisasi Pembayaran PBB-P2 Bantul Capai Rp 43,7 Miliar di Triwulan II, 3 Kapanewon ...

Realisasi Pembayaran PBB-P2 Bantul Capai Rp 43,7 Miliar di Triwulan II, 3 Kapanewon ...

Selasa, 01 Juli 2025
‎Dampak Jebolnya Groundseal Srandakan, Ribuan Jiwa Terdampak Kekeringan

‎Dampak Jebolnya Groundseal Srandakan, Ribuan Jiwa Terdampak Kekeringan

Selasa, 01 Juli 2025
Harga BBM Non Subsidi Naik Per 1 Juli 2025, Ini Daftar Lengkapnya!

Harga BBM Non Subsidi Naik Per 1 Juli 2025, Ini Daftar Lengkapnya!

Selasa, 01 Juli 2025
Sidang Perdana Gugatan Perdata Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon Ditunda Pekan Depan, Begini ...

Sidang Perdana Gugatan Perdata Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon Ditunda Pekan Depan, Begini ...

Selasa, 01 Juli 2025
DPRD Gunungkidul Tolak Penurunan Target PAD, Kenapa ?

DPRD Gunungkidul Tolak Penurunan Target PAD, Kenapa ?

Selasa, 01 Juli 2025