Berita , Budaya , D.I Yogyakarta

Tari Montro di Bantul Pecahkan Rekor MURI, Penyemangat Prajurit Sebelum Perang Zaman Sultan Agung

profile picture Andi May
Andi May
Tari Montro di Bantul Pecahkan Rekor MURI, Penyemangat Prajurit Sebelum Perang Zaman Sultan Agung
Tari Montro di Bantul memecahkan rekor MURI dengan puluhan ribu penari di Parangtritis, Kabupaten Bantul, DI Yogyakarta, Sabtu 26 Agustus 2023. (Foto: Hariane/Andi May).

"Pengukuhan kota kreatif, Pemkab Bantul memilih Tarian Sholawat Montro sebagai daya tarik yang diikuti puluhan ribu penari," ujar Fajar Hutomo. 

Tarian Sholawat Montro, kata Fajar Hutomo, merupakan tarian yang memiliki pesan - pesan religi agar manusia berbuat baik kepada Tuhan dan sesama. 

"Selain itu juga, agar manusia dapat berbuat baik kepada lingkungan sekitar," tuturnya. 

Tarian Sholawat Montro, lanjutnya, merupakan Warisan Budaya Tak Benda sehingga dengan kegiatan memecahkan rekor ini agar kiranya dapat menjadi apresiasi seni dan membangkitkan kembali kreatifitas di bidang pariwisata dan ekonomi kreatif.

Terakhir, Fajar Hutomo mengucapkan selamat dan sukses kepada Kabupaten Bantul yang telah dikukuhkan menjadi kota kreatif dunia.**** 

Baca artikel menarik lainnya di Harianejogja.com

Ads Banner

BERITA TERKINI

Dikabarkan Maju Bacabup Pilkada Sleman, Siapa Sosok Gus Nahdhy?

Dikabarkan Maju Bacabup Pilkada Sleman, Siapa Sosok Gus Nahdhy?

Senin, 20 Mei 2024 12:20 WIB
Jokowi Buka World Water Forum ke-10 di Bali, Kenalkan Prabowo ke Para Delegasi

Jokowi Buka World Water Forum ke-10 di Bali, Kenalkan Prabowo ke Para Delegasi

Senin, 20 Mei 2024 10:34 WIB
Berpidato di World Water Forum 2024, Elon Musk Sebut Alien Akan Beri Nama ...

Berpidato di World Water Forum 2024, Elon Musk Sebut Alien Akan Beri Nama ...

Senin, 20 Mei 2024 09:44 WIB
Bermakna Filosofis, Eksistensi Gapura Lar Badak yang Kian Terpinggirkan

Bermakna Filosofis, Eksistensi Gapura Lar Badak yang Kian Terpinggirkan

Senin, 20 Mei 2024 09:39 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Pekalongan 20 Mei 2024, Cek Lokasi Terdampak

Jadwal Pemadaman Listrik Pekalongan 20 Mei 2024, Cek Lokasi Terdampak

Senin, 20 Mei 2024 09:35 WIB
Gus Nahdhy Dikabarkan Maju di Pilkada Sleman, Begini Kata Sekjen Samawi

Gus Nahdhy Dikabarkan Maju di Pilkada Sleman, Begini Kata Sekjen Samawi

Senin, 20 Mei 2024 09:34 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Pasuruan 20 Mei 2024, Berlangsung hingga Sore

Jadwal Pemadaman Listrik Pasuruan 20 Mei 2024, Berlangsung hingga Sore

Senin, 20 Mei 2024 09:28 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Senin 20 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Senin 20 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Senin, 20 Mei 2024 08:31 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 20 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 20 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Senin, 20 Mei 2024 08:31 WIB
Ramalan Zodiak Selasa 21 Mei 2024 Penting untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarus, ...

Ramalan Zodiak Selasa 21 Mei 2024 Penting untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarus, ...

Senin, 20 Mei 2024 07:09 WIB