Berita

Imbas Tawuran Antar Remaja di Jakarta Utara Hari ini, KRL Commuter Line Terpaksa Berhenti

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
Tawuran antar remaja di Jakarta Utara
Tawuran antar remaja di Jakarta Utara hari ini 26 Juli 2023 mengakibatkan perjalanan KRL terganggu. (Foto: Instagram/jakut.info)

HARIANE - Telah terjadi aksi tawuran antar remaja di Jakarta Utara dan membuat KRL yang akan melintas terpaksa meberhentikan laju kereta tersebut.

Insiden tersebut terekam sebuah video amatir dari seseorang yang berada di lokasi kejadian dengan menunjukkan aksi tawuran para rema serta KRL yang berhenti.

Aki tawuran tersebut terjadi di Perlintasan Rel Kereta Api Tanjung Priok Jakarta Utara pada Rabu sore, 26 Juli 2023.

Tawuran Antar Remaja di Jakarta Utara Hari Ini 26 Juli 2023

Dilaporkan akun Instagram @jakut.info, aksi tawuran antar remaja/pelajar di Jakarta Utara terjadi pada sore hari ini sehingga menyebabkan kericuhan.

"Rabu sore 26/07, tawuran antar remaja terjadi di perlintasan rel kereta api Tanjung priok, Jakarta Utara," tulis akun Jakut Info pada keterangan video yang dibagikannya.

Berdasarkan video yang diunggah, terlihat kondisi di perlintasan rel kereta api sangat ricuh dan ramai oleh sejumlah remaja yang melakukan tawuran.

Beberapa di antara para pelaku aksi tawuran masih mengenakan seragam sekolah.

Akibat aksi yang dilakukan oleh para remaja tersebut, sebuah KRL Commuter Line Tanjung Priok terpaksa berhenti.

Kondisi rel dipenuhi oleh para remaja yang melakukan tawuran sehingga KRL pun tidak dapat melintas.

Demikian informasi terkait aksi tawuran antar remaja di Jakarta Utara yang menyebabkan KRL Commuter Line terpaksa berhenti.****

1
Ads Banner

BERITA TERKINI

Waspada, Hewan Cantik Tapi Bahaya Mulai Muncul di Pantai Kulon Progo

Waspada, Hewan Cantik Tapi Bahaya Mulai Muncul di Pantai Kulon Progo

Kamis, 17 Juli 2025
Transaksi Gunakan Uang Palsu di Sebuah Counter HP, 3 Warga Magelang Diamankan Polsek ...

Transaksi Gunakan Uang Palsu di Sebuah Counter HP, 3 Warga Magelang Diamankan Polsek ...

Kamis, 17 Juli 2025
Puro Pakualaman Kenalkan Budayanya ke Masyarakat Kulon Progo

Puro Pakualaman Kenalkan Budayanya ke Masyarakat Kulon Progo

Kamis, 17 Juli 2025
Dinas Perdagangan Gunungkidul Temukan Beras Premium Oplosan Dijual di Toko-Toko

Dinas Perdagangan Gunungkidul Temukan Beras Premium Oplosan Dijual di Toko-Toko

Kamis, 17 Juli 2025
Hasil Drawing Round 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026, Indonesia Masuk Grup B Lawan ...

Hasil Drawing Round 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026, Indonesia Masuk Grup B Lawan ...

Kamis, 17 Juli 2025
Siap-siap! PPG PAI 2025 Angkatan II Digelar Awal September

Siap-siap! PPG PAI 2025 Angkatan II Digelar Awal September

Kamis, 17 Juli 2025
Ini Peran SDP Warga Gunungkidul dalam Kasus Kredit Fiktif Rp569 Miliar

Ini Peran SDP Warga Gunungkidul dalam Kasus Kredit Fiktif Rp569 Miliar

Kamis, 17 Juli 2025
Sekolah Rakyat Mulai Difungsikan, Komisi D DPRD DIY Soroti Kurangnya Kesiapan Teknis

Sekolah Rakyat Mulai Difungsikan, Komisi D DPRD DIY Soroti Kurangnya Kesiapan Teknis

Kamis, 17 Juli 2025
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 17 Juli 2025 Kembali Meroket

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 17 Juli 2025 Kembali Meroket

Kamis, 17 Juli 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 17 Juli 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 17 Juli 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Kamis, 17 Juli 2025