Gaya Hidup , Wisata , Kuliner , Pilihan Editor

4 Tempat Dinner Romantis di Bali yang Cocok Untuk Hari Valentine

profile picture Nadhirah
Nadhirah
4 Tempat Dinner Romantis di Bali yang Cocok Untuk Hari Valentine
Merayakan hari valentine di Bali dengan dinner di tempat romantis akan sangar berkesan untuk pasangan (foto: Pexels/ Edward Eyer)

Alasannya karena restoran ini berada di atas formasi bebatuan khas Jimbaran yang bisa membuat pengunjung dapat melihat sunset Jimbaran secara penuh dari ketinggian.

Menu minuman yang ada di sini terinspirasi dari keindahan-keindahan alam seperti sunset, lautan, atau bahkan ada yang terinspirasi dari pulau Bali sendiri.

Makanan di restoran ini juga beragam. Ada makanan Mediterania, kebab, sampai jajanan-jajanan tradisional Indonesia.

Breeze

breeze
Instagram/breezerestourant

Restoran terakhir untuk dinner bersama pasangan di Bali adalah Breeze yang berlokasi di Hotel The Samaya, Seminyak.

Hal yang bisa membuat restoran ini cocok untuk makan malam romantis adalah konsep outdoor restorannya yang menyerupai taman dan langsung berhadapan dengan pantai yang jaraknya sangat dekat.

Saat berkunjung di sore hingga malam hari, pengunjung bisa melihat pemandangan langit malam yang berganti warna dari jingga menjadi warna gelap.

Menu makanan dan minuman yang ada di Breeze ini sudah disesuaikan dengan waktunya. Untuk dinner, menunya beragam seperti masakan dengan daging atau sayur, seafood, makanan berkuah, serta pasta.

Jika ingin melihat menunya terlebih dahulu, bisa langsung cek di website resminya ya. Inilah empat tempat dinner romantis di Bali yang cocok dikunjungi saat hari Valentine.

Jika ingin reservasi, bisa menuju website resmi restoran untuk memesan langsung melalui website atau Whatsapp restorannya.**** 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025