Budaya , Wisata

4 Rekomendasi Tempat Wisata yang Cocok untuk Tradisi Munggahan di Bandung, Sambut Ramadhan Bersama Keluarga

profile picture Ichsan Muttaqin
Ichsan Muttaqin
4 Rekomendasi Tempat Wisata yang Cocok untuk Tradisi Munggahan di Bandung, Sambut Ramadhan Bersama Keluarga
4 Rekomendasi Tempat Wisata yang Cocok untuk Tradisi Munggahan di Bandung, Sambut Ramadhan Bersama Keluarga

Berikut rekomendasi tempat wisata yang cocok untuk tradisi munggahan di Bandung :

1. Pasar Apung Lembang
Rekomendasi tempat wisata yang cocok untuk tradisi munggahan di Bandung, Pasar Apung Lembang
Rekomendasi tempat wisata yang cocok untuk tradisi munggahan di Bandung, Pasar Apung Lembang (Foto: Instagram/ @floating.market.lembang)
Pasar Apung Lembang atau yang juga disebut Floating Market Lembang tempat wisata yang menyediakan pemandangan utama berupa danau dengan pasar yang terapung.
Fasilitas yang ada antara lain resto, floating market, kota mini, swimming pool, rainbow garden, wahana air, arena bermain dan taman kelinci.
Dilengkapi dengan penyewaan kostum, perahu naga, toilet dan mushola yang membuat liburan menjadi nyaman dan seru.
Terletak di Jalan Grand Hotel No.33E, Lembang, Lembang, Bandung Barat, Jawa Barat.
Jam operasional Pasar Apung Lembang ini pada pukul 09.00 WIB hingga 18.00 WIB.
Untuk informasi lebih lanjut dan pemesanan bisa menghubungi nomor 087823884888 atau 082219228881.
2. Farm House Lembang
Rekomendasi tempat wisata yang cocok untuk tradisi munggahan di Bandung, Farm House Lembang
Rekomendasi tempat wisata yang cocok untuk tradisi munggahan di Bandung, Farm House Lembang (Foto: Instagram/Farm House Lembang)
Destinasi wisata satu ini sangat cocok sekali untuk yang suka mengabadikan momen dengan berfoto dan diposting di akun Instagram.
Beberapa tempat berfoto yang hits adalah Garden of Dream, Love Lock, Petting Zoo,Tree House Playground, Rumah Hobbit, Toko Permen dan lain-lain.
Ada juga resto, jajanan dan oleh-oleh yang bisa dijadikan buah tangan untuk tetangga atau teman dekat.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Gedung Baru DPRD Gunungkidul Ditargetkan Selesai Sebelum Pelantikan

Gedung Baru DPRD Gunungkidul Ditargetkan Selesai Sebelum Pelantikan

Kamis, 02 Mei 2024 18:35 WIB
Seorang Anak Tenggelam di Kali Ciliwung Jakarta Selatan, Tim SAR Lakukan Pencarian

Seorang Anak Tenggelam di Kali Ciliwung Jakarta Selatan, Tim SAR Lakukan Pencarian

Kamis, 02 Mei 2024 18:22 WIB
Apes, Ketahuan Hendak Maling di Piyungan Bantul, Pria Asal Boyolali Kabur Tinggalkan Motor

Apes, Ketahuan Hendak Maling di Piyungan Bantul, Pria Asal Boyolali Kabur Tinggalkan Motor

Kamis, 02 Mei 2024 17:51 WIB
Ditinggal Hajatan, 2 Rumah di Gunungkidul Ludes Terbakar

Ditinggal Hajatan, 2 Rumah di Gunungkidul Ludes Terbakar

Kamis, 02 Mei 2024 17:30 WIB
KPU Kota Yogyakarta: Belum Ada Pendaftar Calon Walikota Melalui Jalur Independen Hingga Saat ...

KPU Kota Yogyakarta: Belum Ada Pendaftar Calon Walikota Melalui Jalur Independen Hingga Saat ...

Kamis, 02 Mei 2024 17:21 WIB
Syarat Maju Pilkada Gunungkidul Jalur Independen, Bacabup Wajib Kantongi 45 Ribu KTP

Syarat Maju Pilkada Gunungkidul Jalur Independen, Bacabup Wajib Kantongi 45 Ribu KTP

Kamis, 02 Mei 2024 17:17 WIB
Ketua Umum PP Muhammadiyah Haedar Nashir Soroti Tantangan Besar Pendidikan Nasional Indonesia

Ketua Umum PP Muhammadiyah Haedar Nashir Soroti Tantangan Besar Pendidikan Nasional Indonesia

Kamis, 02 Mei 2024 16:14 WIB
Malam Ini! Polres Bantul Gelar Nobar Piala Asia 2024 Timnas Indonesia U-23 Vs ...

Malam Ini! Polres Bantul Gelar Nobar Piala Asia 2024 Timnas Indonesia U-23 Vs ...

Kamis, 02 Mei 2024 15:52 WIB
Kereta Tabrak Truk di Beji Pasuruan, Begini Kronologi Selengkapnya

Kereta Tabrak Truk di Beji Pasuruan, Begini Kronologi Selengkapnya

Kamis, 02 Mei 2024 15:45 WIB
Peringati Hari Pendidikan Nasional, Disdikpora Bantul:Tingkat Partisipasi Sekolah di Bantul Capai 100 Persen

Peringati Hari Pendidikan Nasional, Disdikpora Bantul:Tingkat Partisipasi Sekolah di Bantul Capai 100 Persen

Kamis, 02 Mei 2024 15:42 WIB