Berita , D.I Yogyakarta

Wisatawan Pantai Parangtritis Ramadhan 2023 Meningkat Drastis, Dinpar Bantul Catat Kenaikan Dua Kali Lipat

profile picture Wahyu Turi
Wahyu Turi
Wisatawan Pantai Parangtritis Ramadhan 2023
Kunjungan wisatawan di Pantai Parangtritis menjelang ramadhan 2023. (Foto: Wahyu Turi K)

HARIANE - Kunjungan wisatawan Pantai Parangtritis ramadhan 2023 meningkat drastis pada momen tersebut, Kamis, 23 Maret 2023.

Seperti diketahui pada Rabu hingga Kamis yang bertepatan dengan Hari Raya Nyepi juga dimanfaatkan masyarakat untuk berlibur dan melaksanakan tradisi padusan.

Sama halnya yang terjadi di kawasan Pantai Parangtritis yang masih menjadi andalan bagi masyarakat untuk melakukan padusan.

Tak hanya dari wilayah Bantul dan Yogyakarta, Pantai Parangtritis diserbu pengunjung lain dari luar kota.

Hal itu terlihat dari plat nomor kendaraan yang terparkirkan, seperti dari Kota Solo dan Klaten.

Kasi Promosi dan Informasi Dinas Pariwisata Bantul, Markus Purnomo Adi menyebutkan, sampai pukul 18.00 WIB, sebanyak 7.821 orang berkunjung ke Pantai Parangtritis.

Jumlah tersebut naik dua kali lipat dibanding hari biasa lainnya dimana rata-rata kunjungan sebanyak dua ribu hingga empat ribu orang.

“Dibanding hari biasa kalau tidak libur kunjungan wisatawan naik,” kata dia, Kamis, 23 Maret 2023.

Tak Hanya Wisatawan Pantai Parangtritis Ramadhan 2023 yang Meningkat, Dinpar Juga Catat Destinasi Lainnya Ikut Naik

Peningkatan jumlah wisatawan Pantai Parangtritis pada momen Ramadhan 2023. (Foto: Wahyu Turi K)
Ads Banner

BERITA TERKINI

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB