Gaya Hidup

World Tour Pertama IVE Bakal Digelar, Pertunjukkan Pertamanya Bakal Diadakan di Sini

profile picture Nadhirah
Nadhirah
World Tour Pertama IVE
World tour pertama IVE bakal digelar, informasi pertunjukkan pertamanya diumumkan bersamaan dengan hari IVE tampil di acara 2023 World Scout Jamboree K-Pop Super Live. (Foto: Instagram/ ivestarship)

2) Minggu, 8 Oktober 2023 pukul 17.00 KST atau 15.00 WIB

2. Venue: Jamsil Indoor Stadium, Seoul, Korea Selatan

Dihimpun dari laman Melon, tur konser pertamanya di Korea Selatan yang diadakan pada Minggu, 8 Oktober 2023 pukul 17.00 KST atau 15.00 WIB ini disiarkan langsung secara online juga.

Sedangkan harga tiketnya yakni 154 ribu Won atau sekitar Rp 1,8 juta untuk General Seats 198 ribu Won atau sekitar Rp 2,3 juta untuk VIP Seats.

World Tour Pertama IVE
Inilah bedanya cara membeli tiket pertunjukkan world tour pertama IVE
offline maupun online. (Foto: Instagram/ ivestarship)

Inilah jadwal penjualan tiketnya untuk yang sudah atau belum bergabung dalam fan club IVE yang dihimpun dari akun Instagram resmi IVE dan laman Melon.

1. Presale khusus untuk yang sudah bergabung dalam fan club IVE: Selasa, 22 Agustus 2023 pukul 20.00 KST atau 18.00 WIB sampai Rabu, 23 Agustus 2023 pukul 23.59 KST atau 22.00 WIB

2. Sale untuk umum: Jumat, 25 Agustus 2023 pukul 20.00 KST atau 18.00 WIB.

Perlu diketahui, pada saat presale, orang-orang yang sudah tergabung dalam IVE Official Fan Club 2nd ‘DIVE’ tersebut hanya bisa membeli satu tiket per orang per pertunjukkan.

Sedangkan sale untuk umumnya baik bagi yang sudah tergabung atau tidak tergabung dalam IVE Official Fan Club 2nd ‘DIVE’ hanya dapat membeli dua tiket per orang per pertunjukkan.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Jadwal KRL Bogor Jakarta 18-19 Mei 2024, Cek Perubahan Jam Berangkat

Jadwal KRL Bogor Jakarta 18-19 Mei 2024, Cek Perubahan Jam Berangkat

Jumat, 17 Mei 2024 23:03 WIB
Banyak Pelanggaran Pemasangan Alat Peraga Kampanye, Bawaslu Bantul Minta Pemkab Revisi Perbup 68

Banyak Pelanggaran Pemasangan Alat Peraga Kampanye, Bawaslu Bantul Minta Pemkab Revisi Perbup 68

Jumat, 17 Mei 2024 22:34 WIB
BPJS Kesehatan: Tidak Ada Narasi Penghapusan Kelas BPJS di Perpres Nomor 59 Tahun ...

BPJS Kesehatan: Tidak Ada Narasi Penghapusan Kelas BPJS di Perpres Nomor 59 Tahun ...

Jumat, 17 Mei 2024 21:34 WIB
Antisipasi Dampak Buruk, Pelajar Kulon Progo Didorong Kedepankan Etika Bermedia Sosial

Antisipasi Dampak Buruk, Pelajar Kulon Progo Didorong Kedepankan Etika Bermedia Sosial

Jumat, 17 Mei 2024 20:56 WIB
Ribuan Calon Jamaah Haji Asal Sleman Berangkat Tahun Ini, Dibagi Dalam 6 Kloter

Ribuan Calon Jamaah Haji Asal Sleman Berangkat Tahun Ini, Dibagi Dalam 6 Kloter

Jumat, 17 Mei 2024 18:51 WIB
Jelang Keberangkatan Haji, 81 ASN di Gunungkidul Ajukan Cuti

Jelang Keberangkatan Haji, 81 ASN di Gunungkidul Ajukan Cuti

Jumat, 17 Mei 2024 18:04 WIB
Gelar Seminar Saintifikasi Jamu, IDI Dorong Obat Tradisional Jadi Opsi Pengobatan Masyarakat

Gelar Seminar Saintifikasi Jamu, IDI Dorong Obat Tradisional Jadi Opsi Pengobatan Masyarakat

Jumat, 17 Mei 2024 17:41 WIB
Bertemu Gubernur Jenderal Australia, Jokowi Ingin Perkuat Pengajaran Bahasa Indonesia

Bertemu Gubernur Jenderal Australia, Jokowi Ingin Perkuat Pengajaran Bahasa Indonesia

Jumat, 17 Mei 2024 16:57 WIB
Rekam Sejarah Irigasi Sekaligus Dongkrak Pariwisata, Pemkab Sleman Resmi Luncurkan Prangko Buk Renteng

Rekam Sejarah Irigasi Sekaligus Dongkrak Pariwisata, Pemkab Sleman Resmi Luncurkan Prangko Buk Renteng

Jumat, 17 Mei 2024 15:54 WIB
Polemik RUU Penyiaran, Fadli Zon: Masih Terbuka Masukan dari Masyarakat

Polemik RUU Penyiaran, Fadli Zon: Masih Terbuka Masukan dari Masyarakat

Jumat, 17 Mei 2024 15:48 WIB