Gaya Hidup , Kesehatan
5 Tips Mengatasi Insomnia, Dari Kebiasaan Konsumsi Makanan Hingga Kondisi Kecemasan
Edmundus Roke Wea
Cahaya handphone akan membuat seseorang tetap terjaga di malam hari. ( Ilustrasi:Freepik/freepik)
Ketika bertemu pasien pertama-tama mencari tahu apakah masalah kesehatan menyebabkan insomnia, sehingga pasien dapat diobati.
Michael Pham, menyatakan bahwa tidur yang memadai membantu mengembalikan energi, meningkatkan suasana hati, menurunkan tekanan darah.
Selain itu juga kualitas tidur yang baik akan berguna untuk memproduksi hormon yang membantu membangun otot, memperbaiki sel dan jaringan, melawan infeksi, dan mengontrol nafsu makan.
Maka dari itu bagi yang mengalami insomnia kenali penyebabnya atasi dan segera perbaiki kualitas tidur dengan memperhatikan tips-tips mengatasi insomnia.****
Baca artikel menarik lainnya di Harianesemarang.com.