Berita

8 Barang yang Dilarang Masuk ke Kabin Pesawat, Penumpang Wajib Tahu!

profile picture Wening Anggit Mahestri
Wening Anggit Mahestri
8 Barang yang Dilarang Masuk ke Kabin Pesawat, Penumpang Wajib Tahu!
8 Barang yang Dilarang Masuk ke Kabin Pesawat, Penumpang Wajib Tahu!
Powerbank yang boleh dibawa ke kabin pesawat adalah powerbank dibawah 20.000 mAh.
Namun powerbank harus dalam keadaan mati dan tidak boleh digunakan untuk mengisi daya ponsel atau elektroknik lain.
4. Benda tumpul
Contohnya seperti skateboard, tongkat baseball, tongkat bilyar, tongkat golf, kail pancing, dayung, pentungan, raket, dan segala macam perlengkapan bela diri, dan alat olahraga yang dapat menyebabkan cedera pada penumpang lain. 
Benda-benda tersebut tetap bisa dibawa dengan pesawat namun harus diletakkan di bagasi kargo saat check in.
5. Makanan dengan bau menyengat
Contohnya seperti terasi, durian, dan produk lainnya yang mengeluarkan bau tajam.
Jika ingin tetap membwanya maka harus di-packing dengan rapat dan diletakkan di bagasi kargo saat check in.
6. Produk segar dan olahan dari hewan
Segala bentuk produk yang berasal dari hewan juga tidak diperbolehkan masuk ke kabin pesawat. 
Contohnya seperti, keju, susu segar, dan daging segar. 
Hal ini disebabkan karena produk tersebut mengandung bakteri pathogen yang bisa menginfeksi penumpang sehingga dapat menyebabkan gangguan kesehatan. 
Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB