Berita

Anies Baswedan Dikabarkan Berkunjung ke DIY, Jenguk Cak Nun?

profile picture Andi May
Andi May
Anies Baswedan Dikabarkan Berkunjung ke DIY, Jenguk Cak Nun?
Flayer Pagelaran Wayang Kulit di Parangkusumo, Bantul, DIY. (Foto : Panitia penyelenggara Wayang Kulit).

HARIANE - Anies Baswedan bakal Calon Presiden (Capres) dikabarkan akan berkunjung ke Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) pada Selasa, 18 Juli malam.

Ketua Badan Pemenangan Pemilu (Bappilu) DPW Nasdem, Reza Aulia Bastian megatakan, Anies Baswedan kemungkinan besar akan menghadiri pegelaran wayang kulit memperingati Tahun Baru Islam 1 Muharam 1445 Hijriah di Pantai Parangkusumo Bantul, DIY.

"Kabar dari lima menit yang lalu, Anies Baswedan akan datang," ujar Reza saat dihubungi Hariane, Selasa 18 Juli.

Lebih lanjut, Reza Aulia belum mengetahui kepastian pukul berapa Anies Baswedan akan sampai ke Yogyakarta.

Selain Anies Baswedan, Wakil Ketua MPR RI, Lestari Moerdijat dan Wakil Ketua Komisi III DPR RI, Ahmad Sahroni dikabarkan turut hadir di pegelaran wayang kulit di Parangkusumo.

Reza menyebut belum mengetahui pasti agenda Anies Baswedan selama berada di Yogyakarta.

Saat ditanya apakah Anies akan menjenguk Cak Nun, Reza belum mengetahui agenda tersebut.

"Kalau jenguk Cak Nun itu, kami belum dapat informasi," ucapnya.

Terpisah, Ketua Panitia Wayang Kulit, Boim mengatakan dirinya telah menghubungi Anies Baswedan untuk menghadiri pegelaran wayang kulit nanti malam.

"Anies Baswedan katanya Insha Allah hadir," ujar Boim.

Meskipun demikian, ia juga tidak mengetahui pasti agenda Anies Baswedan selama di Yogyakarta.

"Setelah menghadiri pegelaran wayang kulit, saya tidak tau Anies Baswedan mau kemana lagi," ungkapnya.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Perintah Tunda Ikut Retret, Waketum Gerindra: Kepala Daerah Tidak Hanya Mewakili Satu Kelompok ...

Perintah Tunda Ikut Retret, Waketum Gerindra: Kepala Daerah Tidak Hanya Mewakili Satu Kelompok ...

Jumat, 21 Februari 2025 23:10 WIB
Pembukaan Sekolah Tani Nasional 2025, Budi Djiwandono: Petani Butuh Peremajaan

Pembukaan Sekolah Tani Nasional 2025, Budi Djiwandono: Petani Butuh Peremajaan

Jumat, 21 Februari 2025 22:23 WIB
Wamendagri Sebut Ada 47 Kepala Daerah Tak Hadir Tanpa Keterangan di Retreat Akmil ...

Wamendagri Sebut Ada 47 Kepala Daerah Tak Hadir Tanpa Keterangan di Retreat Akmil ...

Jumat, 21 Februari 2025 19:10 WIB
Jadi Bupati Sleman Didukung PDIP, Harda Kiswaya Tetap Berangkat Retret di Akmil Magelang

Jadi Bupati Sleman Didukung PDIP, Harda Kiswaya Tetap Berangkat Retret di Akmil Magelang

Jumat, 21 Februari 2025 18:36 WIB
Suasana di Akmil Magelang Jawa Tengah Jelang Retreat Kepala Daerah

Suasana di Akmil Magelang Jawa Tengah Jelang Retreat Kepala Daerah

Jumat, 21 Februari 2025 15:18 WIB
Cawe-Cawe Megawati Berlanjut, dari Era Jokowi ke Pemerintahan Prabowo

Cawe-Cawe Megawati Berlanjut, dari Era Jokowi ke Pemerintahan Prabowo

Jumat, 21 Februari 2025 15:17 WIB
Tingkatkan Pelayanan, KAI Commuter Luncurkan Kartu Disabilitas di Yogyakarta

Tingkatkan Pelayanan, KAI Commuter Luncurkan Kartu Disabilitas di Yogyakarta

Jumat, 21 Februari 2025 14:33 WIB
Nasib Kepala Daerah dari PDIP yang Sudah Tiba di Jogja, Hasto Wardoyo: Kita ...

Nasib Kepala Daerah dari PDIP yang Sudah Tiba di Jogja, Hasto Wardoyo: Kita ...

Jumat, 21 Februari 2025 14:20 WIB
Tunda Ikuti Retreat di Magelang, Bupati Gunungkidul: Kami Tegak Lurus Ketum Megawati

Tunda Ikuti Retreat di Magelang, Bupati Gunungkidul: Kami Tegak Lurus Ketum Megawati

Jumat, 21 Februari 2025 14:17 WIB
Megawati Larang Kepala Daerah PDIP Ikut Retret, Hasto Wardoyo Tunggu Klarifikasi

Megawati Larang Kepala Daerah PDIP Ikut Retret, Hasto Wardoyo Tunggu Klarifikasi

Jumat, 21 Februari 2025 12:40 WIB