Berita , Nasional
Bolivia Putuskan Hubungan dengan Israel, Negara Amerika Latin Lainnya Menyusul
Edmundus Roke Wea
Bolivia putuskan hubungan dengan Israel. (Foto: Twitter/@totalrondom)
Negara-negara Amerika Latin lainnya, termasuk Meksiko dan Brasil, juga menyerukan gencatan senjata.
Bolivia adalah salah satu negara pertama yang mengumumkan berakhirnya hubungan diplomatik dengan Israel terkait perang di Gaza.
Hamas menyambut baik keputusan Bolivia dan mendesak negara-negara Arab yang telah menormalisasi hubungan mereka dengan Tel Aviv untuk melakukan hal yang sama.
Diketahui bahwa sebelum Bolivia putuskan hubungan dengan Israel, negara tersebut sempat sebelumnya memutuskan hubungan diplomatik dengan Israel pada tahun 2009 dan hubungan keduanya baru pulih tahun 2020.****
Temukan artikel lainnya di Harianejogja.com