Ekbis

Cara Membeli Materai Elektronik, Berikut Langkah-langkah yang Perlu Dilakukan

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Cara Membeli Materai Elektronik
Berikut pengertian dan cara membeli materai elektronik. (Foto: Laman Resmi Meterai Elektronik Live)

Dilansir dari akun Instagram resmi Lembaga Percetakan Uang Republik Indonesia dan laman resmi meterai elektronik, cara membeli meterai elektronik ini yakni sebagai berikut.

1. Registrasi menggunakan akun e-Meterai dengan memasukkan e-mail, password, dan konfirmasi password di laman https://www.e-meterai.live/register.

2. Aktivasi akun e-Meterai pada e-mail yang telah didaftarkan.

3. Log-in akun e-Meterai di laman https://www.e-meterai.live/login untuk membeli kuota e-Meterai dengan memasukkan e-mail dan password yang telah didaftarkan.

4. Klik tombol pembelian dan ikuti instruksi lebih lanjut yang ada di laman tersebut.

Sebagai informasi, cara membeli meterai yang ada di atas tidak dapat digunakan untuk pendaftaran CASN atau PPPK 2023 karena tautan yang digunakan tak sama.

Demikian informasi mengenai pengertian e-Meterai sekaligus cara membeli materai elektronik.****

Ads Banner

BERITA TERKINI

Kebijakan Tarif Trump Buat Wall Street Terpeleset! Apple & Nvidia Jadi Korban

Kebijakan Tarif Trump Buat Wall Street Terpeleset! Apple & Nvidia Jadi Korban

Jumat, 04 April 2025
7 Program Unggulan Bupati Endah Baru Terealisasi Tahun Depan, Apa Saja?

7 Program Unggulan Bupati Endah Baru Terealisasi Tahun Depan, Apa Saja?

Jumat, 04 April 2025
Puluhan Ribu Wisatawan Masuk ke Gunungkidul, Berikut Obyek yang Ramai Dikunjungi

Puluhan Ribu Wisatawan Masuk ke Gunungkidul, Berikut Obyek yang Ramai Dikunjungi

Jumat, 04 April 2025
3 Wisatawan Tenggelam di Pantai Parangtritis, Satu Orang dalam Pencarian

3 Wisatawan Tenggelam di Pantai Parangtritis, Satu Orang dalam Pencarian

Jumat, 04 April 2025
Dibuka Hari ini, Festival Klangenan Bantul 2025 Hadirkan Ragam Kuliner dan Mainan Jadul

Dibuka Hari ini, Festival Klangenan Bantul 2025 Hadirkan Ragam Kuliner dan Mainan Jadul

Jumat, 04 April 2025
Perempatan Palbapang, Bantul: Mitos Pasangan Pengantin Wajib Tinggalkan Ayam

Perempatan Palbapang, Bantul: Mitos Pasangan Pengantin Wajib Tinggalkan Ayam

Jumat, 04 April 2025
Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Jumat, 04 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 04 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik Drastis, Cincin 18K ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik Drastis, Cincin 18K ...

Jumat, 04 April 2025
Sejarah Tellasan Topak, Tradisi Perayaan Masyarakat Madura Tiap 8 Syawal

Sejarah Tellasan Topak, Tradisi Perayaan Masyarakat Madura Tiap 8 Syawal

Jumat, 04 April 2025