Berita

Cara Menjaga Akun Kartu Prakerja 2023, Tidak Boleh Lakukan Hal Ini

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
cara menjaga akun Kartu Prakerja 2023
Cara menjaga akun Kartu Prakerja 2023 yang harus diperhatikan oleh calon peserta Kartu Prakerja agar tidak terjadi hal-hal yang tidak diinginkan. (Ilustrasi: Freepik/Freepik)

HARIANE - Inilah cara menjaga akun Kartu Prakerja 2023 agar tetap aman tanpa terblokir oleh sistem atau terkena penipuan oleh pihak yang tidak bertanggung jawab.

Program Kartu Prakerja adalah program pengembangan kompetensi kerja yang ditujukan untuk pencari kerja, pekerja terkena PHK, dan/atau pekerja yang membutuhkan peningkatan kompetensi.

Dalam program ini para pendaftar Kartu Prakerja harus membuat akun terlebih dahulu untuk bisa mendaftar hingga menjadi penerima Kartu Prakerja agar bisa mendapatkan dana insentif untuk mengikuti pelatihan yang ada.

Bagi masyarakat yang sudah memiliki akun Kartu Prakerja, harap waspada terhadap hal-hal yang bisa membuat akun Kartu Prakerja bermasalah, simak info selengkapnya di bawah ini.

Cara Menjaga Akun Kartu Prakerja 2023

Cara menjaga akun Kartu Prakerja 2023
Hindari beberapa hal berikut ini agar keamanan akun dapat terjaga dengan baik. (Ilustrasi: Freepik/Freepik)

Berikut ini beberapa cara menjaga akun Kartu Prakerja 2023 yang bisa dilakukan oleh para peserta Kartu Prakerja sesuai dengan arahan dan anjuran dari Program Kartu Prakerja itu sendiri melalui laman websitenya.

Sebelum menjadi penerima Kartu Prakerja, para calon peserta harus membuat akun Kartu Prakerja terlebih dahulu. Setelah akun berhasil dibuat, maka peserta bisa segera mendaftarkan untuk gelombang yang saat itu dibuka.

Terdapat sejumlah ketentuan yang harus diperhatikan terkait pemblokiran akun dari program Kartu Prakerja ini, di antaranya sebagai berikut:

1.  Manajemen Pelaksana sebagai pengelola situs Kartu Prakerja berhak memblokir akun pengguna yang melanggar Syarat dan Ketentuan.

2. Pastikan bahwa calon peserta telah membaca, mengerti, memahami dan menyetujui semua isi di dalam Syarat dan Ketentuan yang dilampirkan.

3. Apabila peserta merasa tidak melakukan pelanggaran yang ada di bagian Syarat dan Ketentuan Kartu Prakerja namun akun tetap diblokir, silakan hubungi melalui pihak Formulir Pengaduan.

Ads Banner

BERITA TERKINI

KAI Daop 6 Yogyakarta Beberkan Kasus Temperan Kereta Api Triwulan I 2025, Ini ...

KAI Daop 6 Yogyakarta Beberkan Kasus Temperan Kereta Api Triwulan I 2025, Ini ...

Minggu, 27 April 2025
Kisah Mbah Tupon, Lansia Buta Huruf Ditipu hingga Terancam Kehilangan Tanah dan Bangunan

Kisah Mbah Tupon, Lansia Buta Huruf Ditipu hingga Terancam Kehilangan Tanah dan Bangunan

Minggu, 27 April 2025
2 Anak Tenggelam di Sungai Ngreneng, 1 Korban Meninggal Dunia

2 Anak Tenggelam di Sungai Ngreneng, 1 Korban Meninggal Dunia

Minggu, 27 April 2025
Dapat Bantuan CSR, 1 Rumah Tak Layak Huni di Ngampilan Jogja Dibedah

Dapat Bantuan CSR, 1 Rumah Tak Layak Huni di Ngampilan Jogja Dibedah

Minggu, 27 April 2025
Kecelakaan di Jalan Mayjen Jonosewojo Surabaya, Pemotor Tewas Ditabrak Truk

Kecelakaan di Jalan Mayjen Jonosewojo Surabaya, Pemotor Tewas Ditabrak Truk

Minggu, 27 April 2025
Menyisiri Pantai Kayu Arum, Hidden Gem di Gunungkidul yang Cocok untuk Melepas Penat

Menyisiri Pantai Kayu Arum, Hidden Gem di Gunungkidul yang Cocok untuk Melepas Penat

Minggu, 27 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 27 April 2025 Stabil, Berikut Info Lengkapnya

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 27 April 2025 Stabil, Berikut Info Lengkapnya

Minggu, 27 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 27 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 27 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Minggu, 27 April 2025
Sama-sama Akan Menyalip di Jalan Jogja-Wonosari, Bus Tabrak Sepeda Motor, Satu Orang Meninggal ...

Sama-sama Akan Menyalip di Jalan Jogja-Wonosari, Bus Tabrak Sepeda Motor, Satu Orang Meninggal ...

Sabtu, 26 April 2025
Warga Sedayu Bantul Hilang Saat Seberangi Sungai Progo

Warga Sedayu Bantul Hilang Saat Seberangi Sungai Progo

Sabtu, 26 April 2025