Nasional

Ketentuan Penerima Kartu Prakerja 2023, Siapa Saja yang Tidak Bisa Mendaftar?

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
Ketentuan penerima Kartu Prakerja 2023
Ketentuan penerima Kartu Prakerja 2023 terkait peraturan calon penerima manfaat. (Ilustrasi: Freepik/yanalya)

HARIANE - Ketentuan penerima Kartu Prakerja 2023 telah diperbarui sejak bulan Januari 2023 lalu, dimana kemungkinan besar terdapat perubahan peraturan dari tahun-tahun sebelumnya.

Program Kartu Prakerja adalah program pengembangan kompetensi kerja yang ditujukan untuk pencari kerja, pekerja terkena PHK, dan atau pekerja yang membutuhkan peningkatan kompetensi.

Dalam program ini para penerima Kartu Prakerja yang telah lolos akan diberikan dana insentif dan juga dana untuk mengikuti pelatihan jika sudah dinyatakan lolos gelombang Kartu Prakerja.

Semua masyarakat umum bisa mengikuti program Kartu Prakerja ini, namun ada beberapa kategori yang tidak bisa mengikuti program tersebut.

Bagi masyarakat yang ingin mengikuti program pelatihan dari prakerja ini, simak sejumlah kategori yang tidak bisa mengikuti program Kartu Prakerja di bawah ini. 

Ketentuan Penerima Kartu Prakerja 2023

Ketentuan penerima Kartu Prakerja 2023
Terdapat perubahan mengenai syarat dari penerima Kartu Prakerja di tahun 2023. (Ilustrasi: Freepik/Freepik)

Ketentuan program Kartu Prakerja 2023 telah diperbarui sejak Januari 2023 lalu dan masih diberlakukan hingga saat ini. Program Kartu Prakerja juga telah berhasil menyediakan gelombang sebanyak 61.

Gelombang terbaru dari program Kartu Prakerja baru saja dibuka pada tanggal 22 September lalu, namun kini pendaftaran telah resmi ditutup.

Program Kartu Prakerja telah ada sejak tahun 2020 lalu tepatnya pada tanggal 11 April 2020, dimana jumlah penerima Kartu Prakerja dari tahun 2020-2022 sebanyak 16,4 juta orang.

Program Kartu Prakerja ini bertujuan untuk mengembangkan kompetensi angkatan kerja, meningkatkan produktivitas dan daya saing angkatan kerja, serta mengembangkan kewirausahaan.

Berikut ini sejumlah ketentuan penerima Kartu Prakerja 2023 mengenai siapa saja masyarakat yang diperbolehkan untuk mendaftar Program Kartu Prakerja, sebagai berikut:

Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB