Berita , Nasional
Denny Indrayana Dorong Pemakzulan Presiden, Sebut Jokowi Ikut Cawe-cawe di Pilpres 2024
Jokowi dituding membiarkan Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko, bersitegang dengan Partai Demokrat yang ikut mengusung Anies Baswedan sebagai Capres Pemilu 2024.
Dugaan Pelanggan Ketiga
Jokowi diduga menggunakan kekuasaan dan sistem hukum untuk menekan para pimpinan Parpol dalam menentukan arah koalisi dan pasangan Capres – Cawapres pada Pil[res 2024 mendatang.
Menurutnya, Jokowi diduga memberikan arahan khusus kepada KPK, Kejaksaan hingga Kepolisian untuk mengusut kasus tertentu saja.
“Meski sadar bahwa konfigurasi politik di DPR saat ini sulit memulai proses pemakzulan, sebagai warga negara yang mengerti konstitusi, saya berkewajiban menyampaikan laporan ini,” tulisnya diakhir Surat Terbuka.
Demikian informasi mengenai Surat Terbuka Denny Indrayana yang isinya mendorong agar DPR memulai proses pemakzulan Presiden Jokowi. ****
Temukan artikel menarik lainnya di Harianejogja.com