Berita , D.I Yogyakarta

Endah-Joko Ditetapkan Sebagai Bupati dan Wakil Bupati Terpilih Gunungkidul

profile picture Pandu S
Pandu S
Endah-Joko Ditetapkan Sebagai Bupati dan Wakil Bupati Terpilih Gunungkidul
Penyerahan SK Oleh Ketua KPU Gunungkidul Kepada Endah Subekti Kuntariningsih sebagai Bupati Terpilih. (Foto: Hariane/Pandu)

Sementara itu, bupati terpilih, Endah Subekti Kuntariningsih, mengungkapkan bahwa setelah dirinya dilantik pada 10 Februari mendatang, pihaknya akan berfokus pada identifikasi masalah yang terjadi di Kabupaten Gunungkidul terlebih dahulu.

"Pertama, kita akan mengidentifikasi masalah yang ada di Gunungkidul dulu, seperti jalan rusak dan penerangan jalan. Tidak muluk-muluk," ujar Endah.

Endah menjelaskan bahwa untuk penanganan jalan rusak, seluruh lurah di Gunungkidul, yang berjumlah 144 orang, akan dikumpulkan terlebih dahulu.

Selain itu, pihaknya akan mengundang Dinas Pekerjaan Umum, Perumahan Rakyat, dan Kawasan Permukiman (DPUPRKP) Gunungkidul untuk mengidentifikasi kondisi jalan yang rusak, baik ringan, sedang, maupun berat.

Selain identifikasi masalah, lanjut Endah, pihaknya juga berencana melakukan identifikasi potensi yang ada di Gunungkidul, baik itu potensi pariwisata, peternakan, maupun pertanian.****

Ads Banner

BERITA TERKINI

Tak Ada Timbunan Sampah, Pemkot Yogya Mulai Gulirkan Pengelolaan Sampah Secara Real Time

Tak Ada Timbunan Sampah, Pemkot Yogya Mulai Gulirkan Pengelolaan Sampah Secara Real Time

Rabu, 16 April 2025
Uang Palsu Beredar di Pasar, Ini Yang Dilakukan Polisi

Uang Palsu Beredar di Pasar, Ini Yang Dilakukan Polisi

Rabu, 16 April 2025
Perempuan Asal Semarang Nekat Ceburkan diri ke Laut Pantai Baru Srandakan Bantul, Ternyata ...

Perempuan Asal Semarang Nekat Ceburkan diri ke Laut Pantai Baru Srandakan Bantul, Ternyata ...

Rabu, 16 April 2025
Ditolak Warga karena Bau, Begini Tanggapan Peternak Babi di Plumutan Bambanglipuro

Ditolak Warga karena Bau, Begini Tanggapan Peternak Babi di Plumutan Bambanglipuro

Rabu, 16 April 2025
Modus Dokter Obgyn Garut saat Lecehkan Korbannya : Iming-iming USG Gratis

Modus Dokter Obgyn Garut saat Lecehkan Korbannya : Iming-iming USG Gratis

Rabu, 16 April 2025
Pasca Dipecat Atas Kasus Perselingkuhan, Pegawai di Gunungkidul Ajukan Banding

Pasca Dipecat Atas Kasus Perselingkuhan, Pegawai di Gunungkidul Ajukan Banding

Rabu, 16 April 2025
Puluhan Remaja Serang Pemukiman di Jatinegara, Warga Luka-Luka

Puluhan Remaja Serang Pemukiman di Jatinegara, Warga Luka-Luka

Rabu, 16 April 2025
Hati-hati! Uang Palsu Beredar di Pasar Playen Gunungkidul

Hati-hati! Uang Palsu Beredar di Pasar Playen Gunungkidul

Rabu, 16 April 2025
Lecehkan Pasien saat USG, Oknum Dokter Obgyn di Garut Ditangkap Polisi

Lecehkan Pasien saat USG, Oknum Dokter Obgyn di Garut Ditangkap Polisi

Rabu, 16 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Rabu 16 April 2025 Naik Rp 20 Ribu, ...

Harga Emas Antam Hari ini Rabu 16 April 2025 Naik Rp 20 Ribu, ...

Rabu, 16 April 2025