Berita , Ekbis

Bazar UMKM Jempolan Bantul Masih Berlangsung Akhir Pekan Ini, Puluhan Usaha Pamer Produk di PSG

profile picture Nahikabillah Rabba
Nahikabillah Rabba
Bazar UMKM Jempolan Bantul Masih Berlangsung Akhir Pekan Ini, Puluhan Usaha Pamer Produk di PSG
Bazar UMKM Jempolan di Pasar Seni Gabusan. (Foto Hariane /Nahikabillah Rabba)

HARIANE - Dalam rangka memperingati Hari UMKM Nasional 2023, Dinas Koperasi, UKM, Perindustrian dan Perdagangan (DKUMPP) Kabupaten Bantul adakan bazar dan pameran produk dari pelaku UMKM.

Bazar UMKM Jempolan tersebut bertempat di Pasar Seni Gabusan dan berlangsung pada Sabtu-Minggu, 22-23 Juli 2023.

Kepala Bidang Usaha Mikro DKUMPP Kabupaten Bantul, Dendi Sulistyo mengatakan, bazar dan pameran ini merupakan  salah satu rangkaian Hari UMKM Nasional 2023.

"Acara ini  terkait dengan rangkaian dari Hari UMKM Nasional," ujar Dendi kepada Hariane di Pasar Seni Gabusan, Sabtu, 22 Juli 2023.

Selain peringatan Hari UMKM Nasional 2023, bazar dan pameran ini juga dimaksudkan untuk memperingati Hari Jadi Kabupaten Bantul yang ke 192.

Dalam acara ini, terdapat 80 pelaku UMKM di Kabupaten Bantul yang mendaftar. Dari 80 Pelaku UMKM tersebut, dipilih 40 UMKM untuk memamerkan produknya di acara Bazar UMKM Jempolan.

Berbagai produk kreatif pelaku UMKM dipamerkan dalam acara tersebut, mulai dari kuliner, fashion hingga kerajinan. Beberapa produk kreatif diantaranya yaitu kerajinan dari limbah kelapa dan jamur dari limbah kayu.

Bazar UMKM ini diharapkan mampu mengenalkan produk UMKM Bantul kepada masyarakat

"Membantu produk-produk lokal di Bantul, kami juga ingin membantu pemasaran secara offlinenya," ujar Dendy.

Bazar UMKM ini juga  dimeriahkan oleh berbagai acaran yaitu lomba mewarnai, musik dari band akuistik, seminar transformasi digital dan tarian tradisional. ****

 

1
Ads Banner

BERITA TERKINI

Program Baru Midea Electronics, Pembeli Bisa Dapat Ganti Baru Jika Barang Rusak Sejak ...

Program Baru Midea Electronics, Pembeli Bisa Dapat Ganti Baru Jika Barang Rusak Sejak ...

Kamis, 17 Juli 2025
Buron Kredit Fiktif Rp569 Miliar! Wanita Asal Gunungkidul Ditangkap, Petugas Temukan Uang 1 ...

Buron Kredit Fiktif Rp569 Miliar! Wanita Asal Gunungkidul Ditangkap, Petugas Temukan Uang 1 ...

Rabu, 16 Juli 2025
SPPG Polda DIY Perdana Salurkan 1.954 Paket Makan Bergizi Gratis ke Siswa di ...

SPPG Polda DIY Perdana Salurkan 1.954 Paket Makan Bergizi Gratis ke Siswa di ...

Rabu, 16 Juli 2025
Tolak Politisasi Hukum Terhadap Sekjen PDIP, Banteng Jogja Gelar Aksi Pengumpulan Koin

Tolak Politisasi Hukum Terhadap Sekjen PDIP, Banteng Jogja Gelar Aksi Pengumpulan Koin

Rabu, 16 Juli 2025
Truk Muatan Es Batu Terguling di Jalan Ahmad Yani Surabaya, Pengendara Diminta Cari ...

Truk Muatan Es Batu Terguling di Jalan Ahmad Yani Surabaya, Pengendara Diminta Cari ...

Rabu, 16 Juli 2025
Masih Terjadi Hujan, Wilayah DIY Sudah Masuk Musim Kemarau

Masih Terjadi Hujan, Wilayah DIY Sudah Masuk Musim Kemarau

Rabu, 16 Juli 2025
Pelaku Pencabulan di Bantul Bakal Terancam 15 Tahun Penjara, Begini Kata Polisi

Pelaku Pencabulan di Bantul Bakal Terancam 15 Tahun Penjara, Begini Kata Polisi

Rabu, 16 Juli 2025
Pakai Plat Mobil Dinas Palsu, Begini Alasan Pencuri Besi Rambu Lalu Lintas di ...

Pakai Plat Mobil Dinas Palsu, Begini Alasan Pencuri Besi Rambu Lalu Lintas di ...

Rabu, 16 Juli 2025
Eks Kades di Bogor Ditodong Parang dan Senpi, 2 Pelaku Dibekuk Polisi

Eks Kades di Bogor Ditodong Parang dan Senpi, 2 Pelaku Dibekuk Polisi

Rabu, 16 Juli 2025
Dilaporkan Hilang, Bocah 5 Tahun Asal Karanganyar Ditemukan Tewas Terapung di Sungai

Dilaporkan Hilang, Bocah 5 Tahun Asal Karanganyar Ditemukan Tewas Terapung di Sungai

Rabu, 16 Juli 2025