Hukum kurban dari orang yang tidak shalat, sah atau tidak?. (Ilustasi: Freepik/freepik)
Alangkah lebih baiknya jika kurban yang dilakukan diimbangi dengan shalat lima waktu hingga shalat sunnah jika memang memiliki waktu luang.
Maka pahala dan keberkahan yang didapatkan akan jauh lebih baik daripada jika tidak lakukan shalat yang justru akan mendapatkan dosa besar.
Demikian informasi terkait hukum kurban dari orang yang tidak shalat.****