Berita , Jatim , Wisata

Jadwal Event Jawa Timur 7-15 September 2023, Ada Malang Culture Festival Hingga Kirab Budaya

profile picture Elza Nidhaulfa Albab
Elza Nidhaulfa Albab
jadwal event Jawa Timur 7-15 September 2023
Jadwal event Jawa Timur 7-15 September 2023 warga Jawa Timur simak jadwal lengkapnya. (Foto: indonesia.go.id)

HARIANE - Pemprov Jawa Timur beserta Dinas Pariwisata Jawa Timur secara rutin mengadakan berbagai macam jenis event di setiap bulan, diantaranya ada jadwal event Jawa Timur 7-15 September 2023.

Pada bulan September 2023 di Jawa Timur juga mempunyai kalender event yang akan dilaksanakan pada bulan ini di berbagai wilayah Jatim.

Akan ada banyak sekali event mulai dari musik, kesenian, hingga budaya akan diselenggarakan di bulan September 2023 ini.

Berikut akan disampaikan jadwal event Jawa Timur selama sepekan ke depan mulai dari tanggal 7 - 15 September 2023 di berbagai wilayah Jatim.

Jadwal Event Jawa Timur 7-15 September 2023

Dihimpun dari Instagram Disbudpar Provinsi Jawa Timur, berikut adalah kalender event Jawa Timur mulai dari tanggal 7 hingga 15 September 2023.

1. Tanggal 6-9 September 2023

Kabupaten Ponorogo - Festival Reog Anak

2. Tanggal 6-10 September 2023

Kota Surabaya - Decorintex Decoration Interior Expo 2023

3. Tanggal 7 September 2023

Kabupaten Sampang -TFC (Tambelangan Fashion Carnival), Rokat Tasek
Kabupaten Blitar - Kirab Budaya Mbah Mujair

4. Tanggal 8 September 2023

UPT Taman Budaya -  Ludruk Angling Darmo (Kab. Bojonegoro)
Kabupaten Jember - Hari Aksara Indonesia (HAI), Lomba Pantun
Kota Kediri - Bahagia  Bersama Hari Jadi Kota Kediri ke-114
Kabupaten Banyuwangi - Art Week & Banyuwangi Kuliner

5. Tanggal 9 September 2023

Kabupaten Banyuwangi - Jagoan Banyuwangi
Kabupaten Ponorogo - Harmoni Telaga Ngebel

6. Tanggal 9-10 September 2023

Kabupaten Jember - Lomba Kerapan Sapi Tradisional
Kota Kediri - Street Food Festival Explorasa

Ads Banner

BERITA TERKINI

Penilaian Roberto Mancini ke Pemain Timnas Indonesia U23, Performa Marselino Jadi Sorotan

Penilaian Roberto Mancini ke Pemain Timnas Indonesia U23, Performa Marselino Jadi Sorotan

Senin, 06 Mei 2024 14:57 WIB
Sejumlah Kadernya Maju Pilkada Gunungkidul, PD Muhammadiyah Berikan Kebebasan Pilihan dan Berpolitik

Sejumlah Kadernya Maju Pilkada Gunungkidul, PD Muhammadiyah Berikan Kebebasan Pilihan dan Berpolitik

Senin, 06 Mei 2024 14:51 WIB
Diduga Terima Sampah dari Sleman, Pemkab Gunungkidul Tutup TPS

Diduga Terima Sampah dari Sleman, Pemkab Gunungkidul Tutup TPS

Senin, 06 Mei 2024 13:52 WIB
Syawalan dengan Pemkab Gunungkidul, Gubernur DIY Dorong Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat Melalui Pendidikan

Syawalan dengan Pemkab Gunungkidul, Gubernur DIY Dorong Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat Melalui Pendidikan

Senin, 06 Mei 2024 13:39 WIB
Polisi Ciduk Pria Viral yang Bayar Semaunya di Warteg Jakpus, 1 Orang Masih ...

Polisi Ciduk Pria Viral yang Bayar Semaunya di Warteg Jakpus, 1 Orang Masih ...

Senin, 06 Mei 2024 13:20 WIB
Viral Monyet Ekor Panjang Puncak Gunung Merapi Turun ke Pemukiman karena Panas Suhu

Viral Monyet Ekor Panjang Puncak Gunung Merapi Turun ke Pemukiman karena Panas Suhu

Senin, 06 Mei 2024 12:31 WIB
Libur Panjang, Polisi Terapkan Ganjil Genap di Puncak pada 8 – 12 Mei ...

Libur Panjang, Polisi Terapkan Ganjil Genap di Puncak pada 8 – 12 Mei ...

Senin, 06 Mei 2024 12:17 WIB
Istri Bupati Bantul Periode 2016-2021 Suharsono Ungkap Penyakit Almarhum Sebelum Meninggal Dunia

Istri Bupati Bantul Periode 2016-2021 Suharsono Ungkap Penyakit Almarhum Sebelum Meninggal Dunia

Senin, 06 Mei 2024 12:16 WIB
Penjual Minuman Di Acara Pengajian Nyaris Tergigit Ular Weling

Penjual Minuman Di Acara Pengajian Nyaris Tergigit Ular Weling

Senin, 06 Mei 2024 11:02 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Senin 6 Mei 2024 Turun Tipis, Cek Sebelum ...

Harga Emas Antam Hari ini Senin 6 Mei 2024 Turun Tipis, Cek Sebelum ...

Senin, 06 Mei 2024 10:59 WIB