Berita , Gaya Hidup , D.I Yogyakarta

Jadwal Event Olahraga Jogja 2023: Sepedaan Keliling Gunung Purba Hingga Marathon Mengitari Malioboro

profile picture Tim Red 4
Tim Red 4
Jadwal Event Olahraga Jogja 2023: Sepedaan Keliling Gunung Purba Hingga Marathon Mengitari Malioboro
Jadwal event olahraga Jogja 2023, ada lomba lari marathon di tengah kota dan sepedaan di gunung purba. (Foto: Instagram/bpddiy_maliobororun)

Acara sepeda bersama ini akan dilaksanakan pada Minggu, 3 September yang akan start di Embung Nglanggeran pukul 07.00 WIB dengan jarak tempuh kurang lebih 14 km. 

Terdapat beberapa titik yang menjadi jalur ekstrim sehingga peserta wajib melengkapi diri dengan atribut keselamatan selama bersepeda mengelilingi kawasan Gunung Api Purba. 

Pendaftaran masih dibuka dan dibatasi hanya untuk 600 peserta saja. Biaya pendaftaran sebesar Rp 80.000 dan bisa dilakukan di Sekretariat Gunung Api Purba, Desa Wisata Nglanggeran.

The International Yogyakarta 42K

Jadwal Event Olahraga Jogja 2023: Sepedaan Keliling Gunung Purba Hingga Marathon Mengitari Malioboro
Yogyakarta  42K menawarkan lomba lari marathon dengan rute pusat Kota Yogyakarta yang ikonik. (Foto: Instagram/yogyakarta42k)

Jogja makin sering jadi langganan tempat mengadakan lomba lari marathon yang biasanya juga diwarnai dengan promosi tempat-tempat wisata. 

The International Yogyakarta 42K adalah event marathon Jogja 2023 yang mengambil rute di tengah Kota Yogyakarta dan menelusuri beberapa ikon wisata Jogja seperti Tugu Jogja, Jalan Malioboro, dan juga Titik Nol Km. 

Dilansir dari akun Instagram-nya, lomba lari yang akan dilaksanakan pada 8 Oktober 2023 ini dibagi menjadi tiga kategori, yaitu 10 km, 21 km, dan 42 km. 

Tiket untuk mendaftar menjadi peserta sudah mulai dijual sehingga bagi yang ingin menambah koleksi medali atau sekedar ingin tambah pengalaman marathon bisa segera mengamankan tempatnya di https://tiy42kmarathon.com/registration. 

BPD DIY Malioboro Run 2023

Ads Banner

BERITA TERKINI

Peringati Hari Bakti Dokter Indonesia, IDI Gelar Baksos Operasi Bibir Sumbing di Sleman

Peringati Hari Bakti Dokter Indonesia, IDI Gelar Baksos Operasi Bibir Sumbing di Sleman

Minggu, 19 Mei 2024 16:27 WIB
Dihantam Ombak, Kapal Nelayan Terbalik di Pantai Sepanjang

Dihantam Ombak, Kapal Nelayan Terbalik di Pantai Sepanjang

Minggu, 19 Mei 2024 16:24 WIB
Berlangsung Lebih Dari 5 Jam, Evakuasi Kapal Hilang Kontak Terkendala Cuaca Buruk

Berlangsung Lebih Dari 5 Jam, Evakuasi Kapal Hilang Kontak Terkendala Cuaca Buruk

Minggu, 19 Mei 2024 16:22 WIB
Pesawat Jatuh di BSD Tangsel, 1 Korban Tewas Terpental

Pesawat Jatuh di BSD Tangsel, 1 Korban Tewas Terpental

Minggu, 19 Mei 2024 16:20 WIB
Perahu Nelayan Pantai Sadeng yang Hilang Kontak Berhasil Ditemukan, Begini Kondisinya

Perahu Nelayan Pantai Sadeng yang Hilang Kontak Berhasil Ditemukan, Begini Kondisinya

Minggu, 19 Mei 2024 12:18 WIB
Pesan Menkes Budi: Dewan Pengawas Harus Kawal Tugas Direksi RS dan Jaga RS ...

Pesan Menkes Budi: Dewan Pengawas Harus Kawal Tugas Direksi RS dan Jaga RS ...

Minggu, 19 Mei 2024 09:41 WIB
Disambut Luhut, Elon Musk Tiba di Bali untuk Resmikan Starlink

Disambut Luhut, Elon Musk Tiba di Bali untuk Resmikan Starlink

Minggu, 19 Mei 2024 09:22 WIB
Jam Berangkat KRL Solo 19-21 Mei 2024, Keberangkatan Pertama dari Stasiun Palur

Jam Berangkat KRL Solo 19-21 Mei 2024, Keberangkatan Pertama dari Stasiun Palur

Minggu, 19 Mei 2024 09:19 WIB
Jadwal KRL Jogja 19-21 Mei 2024, Jam Berangkat dari 3 Stasiun

Jadwal KRL Jogja 19-21 Mei 2024, Jam Berangkat dari 3 Stasiun

Minggu, 19 Mei 2024 09:18 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 19 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 19 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 19 Mei 2024 08:02 WIB