Berita , Jabar

Kecelakaan di Ciamis Hari Ini 8 Agustus 2022, Mobil Rombongan Pengantin Jatuh ke Jurang Tewaskan 7 Orang

profile picture Tri Lestari
Tri Lestari
Kecelakaan di Ciamis Hari Ini 8 Agustus 2022, Mobil Rombongan Pengantin Jatuh ke Jurang Tewaskan 7 Orang
Kecelakaan di Ciamis hari ini, 8 Agustus 2022. (Foto: NTMC Polri)
HARIANE – Kecelakaan di Ciamis hari ini, 8 Agustus 2022 melibatkan sebuah mobil bak terbuka (pick up) yang jatuh ke jurang.
Kecelakaan di Ciamis hari ini mengakibatkan sejumlah penumpang meninggal dunia, setelah mobil tersebut terperosok ke jurang sedalam 30 meter.
Berikut informasi lengkap mengenai kecelakaan di Ciamis hari ini yang melibatkan sebuah mobil yang mengangkut rombongan pengantin.

Kecelakaan di Ciamis Hari Ini 8 Agustus 2022

BACA JUGA : BREAKING NEWS! Kecelakaan Bus di Ciamis, Tabrak Rumah Sejumlah Korban Dikabarkan Meninggal Dunia
Dilansir dari laman NTMC Polri, sebuah mobil bak terbuka (pick up) terjun ke jurang sedalam 30 meter pada Senin, 8 Agustus 2022.
Lokasi dari peristiwa nahas tersebut berada di Desa Cibeureum, Kecamatan Sukamantri, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat.
Feti Yuliyanti, seorang waga yang tinggal di lokasi kejadian menuturkan bahwa mobil tersebut mengangkut rombongan undangan pernikahan.
Rombongan tersebut berasal dari Kampung Burujul, Kecamatan Jatiwangi, Kabupaten Majalengka, Jawa Barat.
Sebelum kejadian nahas tersebut, ia yang sedang berada di depan rumahnya untuk menyiram tanaman mendengar suara jeritan dari para penumpang.
Awalnya ia mengira bahwa suara tersebut berasal dari jeritan anak-anak yang sedang bercanda.
Pada waktu itu ia melihat mobil nahas tersebut melaju di jalan turunan dengan sangat kencang. Setelah terdengar jeritan para penumpang, mobil tersebut langsung terjun ke jurang sedalam 30 meter.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Kompetisi Bahasa dan Sastra 2025 Tunjukkan Kota Yogyakarta dalam Menjaga Suluh Peradaban

Kompetisi Bahasa dan Sastra 2025 Tunjukkan Kota Yogyakarta dalam Menjaga Suluh Peradaban

Selasa, 01 Juli 2025
Qonitah, Inspirasi Atlet Disabilitas Kulon Progo Menuju Peparda 2025

Qonitah, Inspirasi Atlet Disabilitas Kulon Progo Menuju Peparda 2025

Selasa, 01 Juli 2025
Kulon Progo Targetkan 24 Medali Emas di Ajang Peparda 2025

Kulon Progo Targetkan 24 Medali Emas di Ajang Peparda 2025

Selasa, 01 Juli 2025
Polres Kulon Progo Siap Terima Kritik dari Masyarakat

Polres Kulon Progo Siap Terima Kritik dari Masyarakat

Selasa, 01 Juli 2025
Penuhi Kebutuhan Literasi Masyarakat, Perpustakaan Yogyakarta Kotabaru Buka Sampai Malam

Penuhi Kebutuhan Literasi Masyarakat, Perpustakaan Yogyakarta Kotabaru Buka Sampai Malam

Selasa, 01 Juli 2025
Realisasi Pembayaran PBB-P2 Bantul Capai Rp 43,7 Miliar di Triwulan II, 3 Kapanewon ...

Realisasi Pembayaran PBB-P2 Bantul Capai Rp 43,7 Miliar di Triwulan II, 3 Kapanewon ...

Selasa, 01 Juli 2025
‎Dampak Jebolnya Groundseal Srandakan, Ribuan Jiwa Terdampak Kekeringan

‎Dampak Jebolnya Groundseal Srandakan, Ribuan Jiwa Terdampak Kekeringan

Selasa, 01 Juli 2025
Harga BBM Non Subsidi Naik Per 1 Juli 2025, Ini Daftar Lengkapnya!

Harga BBM Non Subsidi Naik Per 1 Juli 2025, Ini Daftar Lengkapnya!

Selasa, 01 Juli 2025
Sidang Perdana Gugatan Perdata Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon Ditunda Pekan Depan, Begini ...

Sidang Perdana Gugatan Perdata Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon Ditunda Pekan Depan, Begini ...

Selasa, 01 Juli 2025
DPRD Gunungkidul Tolak Penurunan Target PAD, Kenapa ?

DPRD Gunungkidul Tolak Penurunan Target PAD, Kenapa ?

Selasa, 01 Juli 2025