Berita , Jateng

Kronologi Kasus Pembegalan dan Pembunuhan Driver Online di Semarang, Pelaku Terancam Penjara Maksimal

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
Kasus pembegalan dan pembunuhan driver online di Semarang
Kasus pembegalan dan pembunuhan driver online di Semarang yang mengakibatkan seorang korban meninggal dunia. (Foto: Instagram/polresta_semarang)

HARIANE - Telah ditemukan mayat seorang pria yang merupakan korban dari kasus pembegalan dan pembunuhan driver online dengan luka tusukan.

Aksi kriminal tersebut terjadi di Jalan Mugas Dalam, Semarang sekitar pukul 03.30 dini hari pada hari Senin, 24 Juli 2023 kemarin.

Aksi pembegalan yang dilakukan terekam kamera CCTV di sekitar lokasi kejadian dengan menunjukkan detik-detik pelaku membawa kabur mobil milik korban dan meninggalkan korban dalam keadaan terluka.

Kronologi dan Motif Kasus Pembegalan dan Pembunuhan Driver Online

Kasus pembegalan dan pembunuhan driver online di Semarang
Beberapa barang bukti yang digunakan pelaku saat lakukan pembegalan. (Foto: Instagram/polresta_semarang)

Polrestabes Semarang melalui press release terkait kasus pembegalan dan pembunuhan driver online di Semarang mengatakan, kasus tersebut akan dikenakan pasal 365 KUHP tentang pencurian disertai dengan kekerasan hingga menyebabkan pembunuhan.

Pelaku berhasil ditangkap pada hari Selasa, 25 Juli 2023 sekitar pukul 06.15 pagi di Karanganyar.

Diketahui korban merupakan seorang driver taxi online dengan aplikasi Maxim yang pada saat itu sedang mencari penumpang dan bertemulah dengan pelaku.

Pelaku memesan taxi online dari sebuah mall dengan tujuan daerah Mugas dan bertemulah dengan korban menggunakan sebuah mobil kijang.

Pelaku berinisal BWK kemudian menjelaskan kronologi dan motif dari aksi pembegalan tersebut. Diketahui pelaku melakukan hal tersebut karena membutuhkan uang untuk biaya kuliah adiknya yang kuliah di daerah Bandung.

Pelaku merupakan seorang tulang punggung keluarga ketika sang ayah sudah tak bisa membiayai keluarganya karena dipenjara usai terlibat aksi kriminal ganjal ATM di Yogyakarta.

Korban merupakan seorang pekerja di bidang IT di salah satu perusahaan besar di Semarang. Pelaku berniat akan menjual mobil hasil curiannya di aplikasi Facebook.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB