Berita , Nasional

Meriahnya Pawai Alutsista HUT TNI Ke 78 di Jakarta, Masyarakat Antusias Menyambut

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
Meriahnya Pawai Alutsista HUT TNI Ke 78 di Jakarta, Masyarakat Antusias Menyambut
Pawai alutsista HUT TNI ke 78 di Jakarta yang digelar pagi tadi dengan meriah di Kawasan Monas. (Foto: Instagram/infokrw)

Beberapa dari alutsista yang dipamerkan merupakan pembelian terbaru dari Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto. Alutsista-alutsista yang ditampilkan di antaranya kendaraan tempur, kendaraan taktis, mobil dan motor listrik, hingga pesawat nirawak (drone).

Masyarakat di sekitar terlihat antusias dan bersemangat menyaksikan pawai dari ratusan alat alutsisa tersebut, sejumlah warga memenuhi pinggir jalan demi melihat para anggota TNI melintas.

Masyarakat pun bersorak sembari melambaikan tangannya saat para anggota TNI dengan kendaraannya melewati mereka, tak lupa juga mengabadikan momen langka ini menggunakan handphone masing-masing.

Para petugas kepolisian juga dengan sigap menjaga keamanan lalu lintas di sekitar selama acara pawai ini berlangsung.

Demikian informasi mengenai pawai alutsista HUT TNI ke 78 di Jakarta yang telah dilaksanakan pada  Kamis 5 Oktober 2023.****

Baca artikel menarik lainnya di Harianejogja.com

Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB