Berita , D.I Yogyakarta

Penghargaan Kemenkeu RI untuk Pemkot Yogyakarta Tahun 2022, Dipuji Sri Mulyani Atas Capaian Terbaru WTP Berturut-turut

profile picture Rizky Riawan Nursatria
Rizky Riawan Nursatria
Penghargaan Kemenkeu RI untuk Pemkot Yogyakarta Tahun 2022, Dipuji Sri Mulyani Atas Capaian Terbaru WTP Berturut-turut
Penghargaan Kemenkeu RI untuk Pemkot Yogyakarta tahun 2022. (Foto: Laman Resmi Pemerintah Kota Yogyakarta)
BACA JUGA : Cara Memilih dan Mendapatkan Vaksin Booster yang Tepat, Wakil Walikota Yogyakarta : Sekarang Lakukan Vaksin Booster Tanpa Antrian

Mengenal WTP dan Cara Meraih Capaian Maksimal Keuangan Daerah

Pengharaan Kemenkeu RI untuk Pemkot Yogyakarta tahun 2022 berupa opini WTP merupakan sesuatu yang patut diapresiasi. Sulitnya mendapatkan pencapaian tersebut membuat banyak daerah berlomba mendapatkan penghargaan pengelolaan pemerintahan dari BPK tersebut.
Dilansir dari laman BPKP (Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan), pemberian opini merupakan bentuk apresiasi dari BPK atas hasil pemeriksaan laporan keuangan. Laporan tersebut disusun oleh kementerian atau lembaga dan pemerintah daerah, serta merupakan media akuntabilitas keuangan yang disajikan sesuai Standar Akuntansi Pemerintahan (SAP).
Kesulitan yang sering ditemui ketika ingin meraih capaian maksimal tersebut adalah adanya kelemahan sistem pengendalian intern dan keterbatasan sumber daya manusia yang paham akuntansi pemerintahan. Hal itu juga diperparah dengan adanya kepentingan politik legislatif dan eksekutif dalam penggunaan anggaran yang cenderung menabrak aturan.
Hal inilah yang membuat Penghargaan Kemenkeu RI untuk Pemkot Yogyakarta tahun 2022 sangat bermakna. Apalagi Kota Yogyakarta memenangkan penghargaan tersebut berturut-turut, sehingga kepercayaan publik konsisten pada kelola keuangan daerah.****
BACA JUGA : 10 Rekomendasi Tempat Wisata Jogja Terbaru 2022, Ada Petualangan Seru Susur Sungai Hingga Memandang Dunia dari Atas Awan
Ads Banner

BERITA TERKINI

Persiapan Penyelenggaraan Haji 2025 : Slot Penerbangan dan Pengaturan Hotel Jamaah

Persiapan Penyelenggaraan Haji 2025 : Slot Penerbangan dan Pengaturan Hotel Jamaah

Sabtu, 23 November 2024 13:21 WIB
Gelar Kampanye Terbuka, Heroe-Pena Ingin Galang Suara dari Generasi Muda

Gelar Kampanye Terbuka, Heroe-Pena Ingin Galang Suara dari Generasi Muda

Sabtu, 23 November 2024 12:28 WIB
Update Persiapan Haji 2025 : Proses Pengadaan Layanan Jamaan di Arab saudi Segera ...

Update Persiapan Haji 2025 : Proses Pengadaan Layanan Jamaan di Arab saudi Segera ...

Sabtu, 23 November 2024 12:25 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 23 November 2024 10:35 WIB
Melambung Tinggi! Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik Rp ...

Melambung Tinggi! Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik Rp ...

Sabtu, 23 November 2024 10:14 WIB
Jelang Pilkada 2024, Diskominfo Gunungkidul Siapkan Jaringan Internet di Sejumlah Titik Blank Spot

Jelang Pilkada 2024, Diskominfo Gunungkidul Siapkan Jaringan Internet di Sejumlah Titik Blank Spot

Sabtu, 23 November 2024 10:13 WIB
Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB