Berita , Olahraga

Presiden FIFA Apresiasi Peresmian Training Center Timnas di IKN, Kemitraan PSSI dan FIFA Semakin Kuat

profile picture Edmundus Roke Wea
Edmundus Roke Wea
Presiden FIFA Apresiasi Peresmian Training Center Timnas
Presiden FIFA apresiasi peresmian Training Center Timnas di IKN. (Foto:instagram/pssi)

Apa yang Anda lakukan sangat fantastis, tempat pemusatan latihan itu akan memberikan dampak yang besar bagi sepakbola di negara Anda dan juga tentu Asia Tenggara,” ucap Gianni Infantino.

“Saya menanti kesempatan untuk bisa berkunjung ke Indonesia secepatnya karena akan menjadi tuan rumah ajang FIFA U-17 World Cup Indonesia.

Tentu saya akan hadir di sana dalam acara pembukaan dan penutupan sekaligus untuk menghabiskan waktu bersama Anda semua. Saya juga akan mengunjungi tempat pemusatan latihan yang hebat itu," kata Gianni Infantino.

Presiden FIFA apresiasi peresmian Training Center Timnas merupakan bukti hubungan yang erat antara PSSI dan FIFA.

Sejak dipimpin Erick Thohir sebagai Ketua Umum PSSI, secara perlahan sepak bola Indonesia mulai terlihat berkembang mulai dari skuad Timnas, manajemen, kepelatihan hingga fasilitas pendukung jangka panjang, dan pusat pengembangan sepak bola.

Gianni Infantino Presiden FIFA apresiasi peresmian Training Center Timnas di IKN dan ikut berpartisipasi untuk kemajuan sepak bola Indonesia, yang merupakan bukti kuat kemitraan yang kuat yang dibangun PSSI dengan FIFA. ****

Ads Banner

BERITA TERKINI

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB